Sintia, Rara (2021) PENGARUH PENGGUNAAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN USIA PEGAWAI TERHADAP KINERJA PEGAWAI DENGAN KEPUASAN KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING (PADA STUDI KASUS DI DINAS LINGKUNGAN HIDUP KOTA BUKITTINGGI). Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia "YPTK" Padang.
Text (ABSTRAK)
SKRIPSI_RARA SINTIA_17101155310090_ABSTRAK.pdf Download (166kB) |
|
Text (BAB 1)
SKRIPSI_RARA SINTIA_17101155310090_BAB 1.pdf Download (455kB) |
|
Text (DAFTAR PUSTAKA)
SKRIPSI_RARA SINTIA_17101155310090_DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (311kB) |
|
Text (FULL TEXT)
SKRIPSI_RARA SINTIA_17101155310090_FULL TEXT.pdf Restricted to Repository staff only Download (6MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar Pengaruh Teknologi Informasi dan Usia Pegawai Terhadap Kinerja Dengan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Intervening. Metode pengumpulan data melalui servei dan mengedarkan kuesioner, dengan sampel 74 responden yang didapat dengan rumus solvin pada popolasi Dinas Lingkungan Hidup Kota Bukittinggi sebanyak 289 pegawai. Metode analisis yang digunakan adalah analisis jalur (path analysis). Hasil penelitian ini yaitu pada struktur I: Teknologi Informasi berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap Kepuasan Kerja, Usia Pegawai terhadap pengaruh positif dan signifikan terhadap Kepuasan Kerja. Pada struktur II: Teknologi Informasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Pegawai, Usia Pegawai berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Pegawai, Kepuasan Kerja berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap Kinerja Pegawai. variabel intervening dalam pene;itian ini adalah Kepuasan Kerja, dari hasil pengujian yang dilakukan Kepuasan Kerja tidak memediasi hubungan antara Teknologi Informasi dan Usia Pegawai tergadap Kinerja Pegawai yang artinya Teknologi Informasi dan Usia Pegawai tidak dapat meningkatkan Kinerja Pegawai melalui Variabel Kepuasan Kerja. Kata Kunci :Teknologi Informasi, Usia Pegawai, Kepuasan Kerja dan Kinerja Pegawai
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Subjects: | 0 Research > Ekonomi dan Bisnis > Manajemen SDM dan Pengembangan Organisasi |
Divisions/ Fakultas/ Prodi: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen (S1) |
Depositing User: | Anggi Anggi A.Md |
Date Deposited: | 18 Dec 2023 04:43 |
Last Modified: | 18 Dec 2023 04:43 |
URI: | http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/8709 |
Actions (login required)
View Item |