Mulyani, Nofri Eka (2020) PENGARUH VARIASI PRODUK DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN DENGAN KEPERCAYAAN MEREK SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA CV.WULAN JAYA MOTOR. Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia "YPTK".
|
Text (ABSTRAK)
SKRIPSI_NOFRI EKA MULYANI_16101155310680_ABSTRAK.pdf Download (335kB) | Preview |
|
|
Text (BAB 1)
SKRIPSI_NOFRI EKA MULYANI_16101155310680_BAB 1.pdf Download (443kB) | Preview |
|
|
Text (DAFTAR PUSTAKA)
SKRIPSI_NOFRI EKA MULYANI_16101155310680_DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (301kB) | Preview |
|
Text (FULL TEXY)
SKRIPSI_NOFRI EKA MULYANI_16101155310680_FULL TEXT.pdf Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
Abstract
Nofri Eka Mulyani, 16101155310680 Jurusan Manajemen, Tahun 2020, Pengaruh Variasi Produk dan Kualitas Pelayanan terhadap Loyalitas Pelanggan dengan Kepercayaan Merek sebagai variabel intervening. Di bawah bimbingan bapak Jhon Veri, S.kom.,M.kom dan bapak Emil Salim, S.E.,M.M Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh variasi produk, kualitas pelayanan dan kepercayaan merek terhadap loyalitas pelanggan DICV. Wulan Jaya Motor. (a) Terdapat Pengaruh positif dan signifikan (0,000< 0,05). Antara variasi produk terhadap loyalitas pelanggan. (b) Terdapat pengaruh positif dan signifikan (0,000<0,05) antara kualitas pelayanan terhadap kepercayaan merek. Terdapat pengaruh positif dan signifikan (0,415< 0,05). Antara variasi produk Terhadap kepercayaan merek .(c) Terdapat Pengaruh positif dan signifikan (0,000<0,05) antara kualitas pelayanan terhadap kepercayaan merek (d) Terhadap Pengaruh positif dan signifikan (0,000<0,05) antara kualitas pelayanan terhadap kepercayaan merek. Berdasarkan uji R2 kontribusi dari variabel variasi produk dan lingkungan fisik Terhadap loyalitas pelanggan sebesar 0,417 sedangkan sisanya sebesar 0,538 dipengaruhi oleh variabel lain.(i) Berdasarkan uji R2 kontribusi variabel variasi produk dan kualitas pelayanan dan loyalitas pelanggan terhadap kepercayaan merek adalah sebesar 0,471 sedangkan sisanya dipengaruhi oleh variabel lain.Variabel penelitian yaitu variasi produk (X1), kualitas pelayanan (X2), kepercayaan merek (Z),dan loyalitas pelanggan (Y).Metode pengumpulan data melalui survei dan mengedarkan kuesioner sebanyak 100 responden. Metode analisis yang digunakan adalah uji validitas, uji reliabilitas, analisis korelasi, regresi linear berganda, untuk uji hipotesis digunakan uji t, uji f dan uji R2 . Kata Kunci : Variasi produk, Kualkitas Pelayanan, Loyalitas Pelanggan dan Kepercayaan Merek
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Subjects: | 0 Research > Ekonomi dan Bisnis > Kewirausahaan dan Pemasaran 0 Research > Ekonomi dan Bisnis > Manajemen |
Divisions/ Fakultas/ Prodi: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen (S1) |
Depositing User: | Anggi Anggi A.Md |
Date Deposited: | 24 Jul 2023 04:01 |
Last Modified: | 24 Jul 2023 04:01 |
URI: | http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/6277 |
Actions (login required)
View Item |