Gustii, Refita (2025) PENGARUH DISIPLIN KERJA DAN KOMPENSASI TERHADAP KINERJA PEGAWAI MELALUI MOTIVASI KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA PT. BPR PARIANGAN. Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia YPTK Padang.
|
Text
Skripsi _21101155310136_Refita Gusti_Abstrak.pdf Download (12kB) | Preview |
|
|
Text
Skripsi _21101155310136_Refita Gusti_BAB I.pdf Download (336kB) | Preview |
|
|
Text
Skripsi _21101155310136_Refita Gusti_Daftar Pustaka.pdf Download (262kB) | Preview |
|
|
Text
Skripsi _21101155310136_Refita Gusti_Full Text.pdf Restricted to Repository staff only Download (5MB) |
Abstract
Pentingnya manajemen sumber daya adalah aset utama perusahaan yang perlu dikelola dengan baik. Manajemen sumber daya manusia bertujuan untuk meningkatkan efektivitas dan efisiensi perusahaan melalui pengembangan dan pelatihan karyawan. Disiplin dan Motivasi meskipun banyak karyawan mematuhi aturan, masih ada yang perlu memperbaiki disiplin kerja, terutama dalam penggunaan waktu kerja yang efektif. Motivasi kerja, melalui sistem reward dan punishment, dapat meningkat kinerja dan komitmen karyawan. Dalam penelitian ini mengunakan metode penelitian kuantitatif. Data yang digunakan adalah data primer yang berasal dari responden yang diperoleh dari hasil pengumpulan kuesioner dalam bentuk pernyataan-pernyataan secara terstruktur yang dikualifikasikan menggunakan skala likert. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar Pengaruh Disiplin Kerja Dan Kompensasi terhadap Kinerja Pegawai melalui Motivasi Kerja Sebagai Variabel Intervening Pada Kantor Bank BPR Pariangan. Penelitian ini adalah model Struktural Equation Modeling (SEM) dengan alat bantu analisi SmartPLS 3.0. Populasi dan sampel penelitian ini adalah pegawai Kantor Bank BPR Pariangan. Hasil penelitian menemukan terdapat pengaruh Positif dan signifikan antara Disiplin Kerja terhadap Motivasi Kerja. Terdapat pengaruh negatif dan tidak signifikan antara Kompensasi terhadap Motivasi Kerja. Terdapat pengaruh positif dan signifikan antara Disiplin Kerja terhadap Kinerja Pegawai. Terdapat pengaruh negatif dan signifikan antara Kompensasi terhadap Kinerja Pegawai. Motivasi Kerja tidak memediasi Disiplin Kerja terhadap Kinerja Pegawai. Motivasi Kerja tidak memediasi Kompensasi terhadap Kinerja Pegawai. Kata Kunci: Disiplin Kerja, Kompensasi, Kinerja Pegawai, Motivasi Kerja
| Item Type: | Thesis (Sarjana) |
|---|---|
| Subjects: | 0 Research > Ekonomi dan Bisnis 0 Research > Ekonomi dan Bisnis > Manajemen |
| Divisions/ Fakultas/ Prodi: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen (S1) |
| Depositing User: | Ryan Ariadi A.Md |
| Date Deposited: | 10 Nov 2025 02:49 |
| Last Modified: | 10 Nov 2025 02:49 |
| URI: | http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/14176 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
