PERANCANGAN APLIKASI E-BOOKING PADA RUMAH MAKAN SARI RAOS MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN PHP DAN DATABASE MYSQL

Sidik, Muhammad (2022) PERANCANGAN APLIKASI E-BOOKING PADA RUMAH MAKAN SARI RAOS MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN PHP DAN DATABASE MYSQL. Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia "YPTK" Padang.

[img] Text
SKRIPSI_MUHAMMAD SIDIK_18101152610316_ABSTRAK.pdf

Download (117kB)
[img] Text
SKRIPSI_MUHAMMAD SIDIK_18101152610316_BAB 1.pdf

Download (226kB)
[img] Text
SKRIPSI_MUHAMMAD SIDIK_18101152610316_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (209kB)
[img] Text
SKRIPSI_MUHAMMAD SIDIK_18101152610316_FULL TEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Teknologi pada era globalisasi juga sangat berperan penting untuk menunjang aktivitas sehari-hari. Salah satu keuntungan dari penggunaan teknologi informasi adalah untuk memberikan kecepatan dan kemudahan pengguna dalam segi waktu. Rumah makan Sari Raos saat ini untuk melakukan pencatatan seperti pemesanan tempat dan laporan bulanan semua dikerjakan di Microsoft excel. Media telepon digunakan untuk berkomunikasi dengan pelanggan yang nantinya jika pelanggan telah memesan dicatat di microsoft excel. Kegiatan ini sangat rentan dengan kesalahan kesalahan seperti: kesalahan input data pemesanan, kesalahan input pencatatan jam atau tanggal pemesanan tempat. Dengan begitu dibangun sebuah website E-booking yang akan menyajikan informasi terkait dengan pemesanan tempat serta untuk menghindari kesalahan penginputan dan juga pencatatan laporan secara otomatis dicatat dalam sistem. Dengan adanya website ini, pengguna bisa melakukan pemesanan melalui website yang telah dibangun dengan tujuan memudahkan dan menunjang proses bisnis yang ada di rumah makan Sari Raos. KATA KUNCI : Pemesanan, Meja, E-Booking, PHP, MySql.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: 0 Research > Ilmu Komputer > Sistem Informasi
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Informasi (S1)
Depositing User: Anggi Anggi A.Md
Date Deposited: 09 Oct 2024 03:50
Last Modified: 09 Oct 2024 03:50
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/12002

Actions (login required)

View Item View Item