ANALISA KECELAKAAN LALU LINTAS JALAN LINTAS KINALI PASAMAN BARAT

PUTRA PS, SATRIO EKO (2023) ANALISA KECELAKAAN LALU LINTAS JALAN LINTAS KINALI PASAMAN BARAT. Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia YPTK.

[img] Text
SKRIPSI_SATRIO EKO PUTRA PS_19101154330041_ABSTRAK.pdf

Download (29kB)
[img] Text
SKRIPSI_SATRIO EKO PUTRA PS_19101154330041_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (71kB)
[img] Text
SKRIPSI_SATRIO EKO PUTRA PS_19101154330041_BAB I.pdf

Download (99kB)
[img] Text
SKRIPSI_SATRIO EKO PUTRA PS_19101154330041_FULL TEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Pada penelitian ini dibahas masalah kecelakaan lalu lintas yang terjadi di ruas jalan kecamatan kinali Kabupaten pasaman barat. Tujuan Mengidendifikasi penyebab kecelakaan, Mengumpulkan data kecelakaan, Untuk mengetahui karakteristik kecelakaan lalu lintas, Metode yang digunakan untuk mengetahui karateristik kecelakaan adalah metode karateristik. Metode yang digunakan untuk menentukan lokasi rawan kecelakaan antara lain metode tingkat kecelakaan dan metode angka ekivalen kecelakaan. Data yang digunakan data tahun 2018-2022 dari kepolisian. Dari data yang diperoleh dari Laka Lantas kepolisian kecamatan Kinali terdapat 353 (tiga ratus lima puluh tiga) jumlah kejadian atau kasus kecelakaan yang terjadi di ruas jalan Kecamatan Kinali. 20 kasus kecelakaan terjadi pada tahun 2018, 58 kasus kecelakaan yang terjadi pada tahun 2019, 65 kasus kecelakaan pada tahun 2020, 96 kasus kecelakaan pada tahun 2021, dan 102 kasus kecelakaan pada tahun 2022. Dari data AEK maka tingkat kecelakaan ruas jalan Kecamatan Kinali pada tahun 2018-2020 yang paling tinggi tingkat kecelakaan nya di dalam lima (5) Tahun belakangan ini terjadi pada tahun 2022 yang paling tinggi tingkat kecelakaan nya di dalam lima (5) Tahun belakangan ini terjadi didaerah Kampung Jambu dengan total laka 588 dan paling banyak memakan korban dalam kecelakaan. Kata kunci : Kecelakaan, Black spot, Faktor.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: 0 Research > Teknik > Rekayasa Lalu Lintas
0 Research > Teknik
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Teknik > Teknik Sipil (S1)
Depositing User: Fani Alivia S.S.i
Date Deposited: 05 Jul 2024 08:07
Last Modified: 11 Jul 2024 07:41
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/10965

Actions (login required)

View Item View Item