Pengaruh Lingkungan Kerja dan Penerapan Total Quality ManagementTerhadap Kinerja Karyawan dengan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Intervening Pada Perusahaan Daerah Air Minum Kabupaten Pesisir Selatan

Oktavirendra, Yogi (2020) Pengaruh Lingkungan Kerja dan Penerapan Total Quality ManagementTerhadap Kinerja Karyawan dengan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Intervening Pada Perusahaan Daerah Air Minum Kabupaten Pesisir Selatan. Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia YPTK.

[img] Text
SKRIPSI_YOGI OKTAVIRENDRA_16101155310178_ABSTRAK.pdf

Download (171kB)
[img] Text
SKRIPSI_YOGI OKTAVIRENDRA_16101155310178_BAB I.pdf

Download (212kB)
[img] Text
SKRIPSI_YOGI OKTAVIRENDRA_16101155310178_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (169kB)
[img] Text
SKRIPSI_YOGI OKTAVIRENDRA_16101155310178_FULL TEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruhLingkungan Kerja dan Penerapan Total Quality Management terhadap Kinerja karyawandengan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Intervening Pada Perusahaan Daerah Air Minum Kabupaten Pesisir Selatan. Metode pengumpulan data melalui survey dan pengedaran kuesioner dengan sampel 80 responden Metode analisis yang digunakan adalah AnalisisRegresi Linear Berganda. Hasil penelitian yang didapat Lingkungan kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Karyawan dengan tingkat signifikan sebesar (0,000 < 0,05). Penerapan Total Quality Management berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Karyawan dengan tingkat signifikan sebesar (0,009<0,05). Lingkungan kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kepuasan Kerja dengan tingkat signifikan sebesar (0,000 < 0,05). Penerapan Total Quality Management berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kepuasan Kerja dengan tingkat signifikan sebesar (0,000< 0,05). Kepuasan kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Karyawan dengan tingkat signifikan sebesar (0,000 < 0,05).Kepuasan Kerja tidak memediasi Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Karyawan. Dimana hubungan langsung lebih kecil dari hubungan langsung (0,274 < 0,558), maka dapat diperoleh tidak dimediasi.Kepuasan Kerja tidak memediasi Penerapan Total Quality Management terhadap Kinerja Karyawan. Dimana hubungan tidak langsung kecil dari hubungan langsung (0,112 < 0,177), maka dapat diperoleh tidak dimediasi.. Akhirnya Penulis Menyarankan kepada pihak manjemen PDAM Kabupaten Pesisir Selatan bahwa Kinerja Karyawan akan meningkat apabila pihak manajemen dapat meningkatkan Lingkungan kerja melalui peningkatan Kondisi Kerja, Fasilitas Kerja, Peralatan Kerja, Suasana Kerja, Kerjasama. Dapat meningkatkan Penerapan Total Quality Management melalui peningkatan Penddikan dan pelatihan, Kerja sama tim, Kebebasan yang terkendali, Kesatuan tujuan, Adanya Keterlibatan dan Pemberdayaan Karyawan.Kemudian meningkatkan Kepuasan Kerja melalui pengawasan, upah, promosi, co-worker.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: 0 Research > Ekonomi dan Bisnis
0 Research > Ekonomi dan Bisnis > Manajemen SDM dan Pengembangan Organisasi
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen (S1)
Depositing User: Fani Alivia S.S.i
Date Deposited: 12 Dec 2023 03:30
Last Modified: 12 Dec 2023 03:30
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/8533

Actions (login required)

View Item View Item