PERANCANGAN DAN PENERAPAN E-COMMERCE UNTUK PEMASARAN USAHA KECIL DAN MENENGAH (UMKM) PEMBIBITAN KELAPA SAWIT KUD KARYA MUKTI KUAMANG KUNING JAMBI DENGAN MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN PHP DAN DATABASE MYSQL

Supratman, Supratman (2022) PERANCANGAN DAN PENERAPAN E-COMMERCE UNTUK PEMASARAN USAHA KECIL DAN MENENGAH (UMKM) PEMBIBITAN KELAPA SAWIT KUD KARYA MUKTI KUAMANG KUNING JAMBI DENGAN MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN PHP DAN DATABASE MYSQL. Sarjana thesis, UNIVERSITAS PUTRA INDONESIA YPTK PADANG.

[img] Text
Skripsi17101152610539 _SUPRATMAN_Abstrak.pdf

Download (759kB)
[img] Text
Skripsi17101152610539 _SUPRATMAN_BAB I.pdf

Download (320kB)
[img] Text
Skripsi17101152610539 _SUPRATMAN_Daftar Pustaka.pdf

Download (307kB)
[img] Text
Skripsi17101152610539 _SUPRATMAN_Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (9MB)

Abstract

KUD Karya Mukti merupakan salah satu pusat pembibitan kelapa sawit yang ada di jambi beberpa produk yang ada adalah bibit kelapasawit saja KUD Karya Mukti yang beralamat di jambi ini menjadi salah satu tempat pembibitan sawit yang berkualitas di jambi yang menjual bibitnya secara lansung ke masyarakat. Keterbatasan Sumber Daya Manusia (SDM) yang dimiliki maka pemasaran dan promosi produk masih menggunakan cara tradisional dengan menunggu pelanggan datang ke KUD Karya Mukti. Cara ini membutuhkan waktu yang relatif lama untuk dikenal pada masyarakat luas, sehingga perkembangan dari UMKM akan lambat. E-Commerce (Electronic Commerce) adalah proses transaksi jual beli yang menggunakan alat elektronik seperti telepon dan internet, E-commerce lebih dari sekedar membeli dan menjual produk secara online, E-commerce meliputi seluruh proses dari pengembangan, pemasaran, penjualan, pengiriman, pelayanan, dan pembayaran para pelanggan, dengan dukungan dari jaringan para mitra bisnis di seluruh dunia. Proses analisa nya melakukan observasi dan melakukan wawancara terhadap pimpinan KUD Karya Mukti maka penulis akan menganalisis sistem yang sedang berjalan dan sistem yang sedang berjalan pada KUD Karya Mukti semua nya masih dilakukan dengan cara manual, pada proses pemasaran hanya dilakukan dari mulut ke mulut dan proses transaksi penjualan dilakukan dengan cara manual atau umum seperti biasanya. Menanggulangi hal tersebut, maka pembuatan Website Menggunakan Bahasa Pemrograman PHP dan Database MySQL “Perancangan Dan Penerapan E-Commerce Untuk Pemasaran Usaha Kecil Dan Menengah (Umkm) Pembibitan Kelapa Sawit Kud Karya Mukti Kuamang Kuning Jambi Dengan Menggunakan Bahasa Pemrograman Php Dan Database Mysql”. Hasil yang diperoleh yaitu memperluas pengetahuan mengenai aplikasi layanan IT. Membangun sistem manajemen layanan IT yang layak untuk kepuasan para konsumen (petani sawit) dalam pemesanan dan pembelian bibit sawit pada KUD Karya Mukti dan mengembangkan ilmu dan kemampuan diri serta mempraktekan langsung ilmu yang sudah dipelajari dari kampus. Kesimpulan yang terjadi, Sistem e-commerce ini dapat membantu pihak KUD Karya Mukti untuk memasarkan produk dengan pasaran luas, dan membantu konsumen untuk mengetahui informasi tentang bibit secara cepat. Sistem yang dirancang dapat mencatat data transaksi secara terkomputerisasi baik transaksi penjualan maupun pembelian stok bibit. Kata kunci: Sistem Informasi, E-Commerce, Website, Php, MySQ

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: 0 Research > Ilmu Komputer
0 Research > Ilmu Komputer > Sistem Informasi
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Ilmu Komputer
Depositing User: Ryan Ariadi A.Md
Date Deposited: 08 Jan 2024 03:26
Last Modified: 08 Jan 2024 03:26
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/8829

Actions (login required)

View Item View Item