Asmawati, Marini (2020) PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERSEDIAAN DAN PEJUALAN BARANG PADA TOKO RAFIQ DENGAN METODE EOQ (ECONOMIC ORDER QUANTITY) DAN ROP (RE ORDER POINT) MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN PHP DAN DATABASE MYSQL. Sarjana thesis, UNIVERSITAS PUTRA INDONESIA YPTK PADANG.
Text (Abstrak)
Skripsi_16101152610324_MArini Asamawati_Abstrak.pdf Download (52kB) |
|
Text (BAB I)
Skripsi_16101152610324_MArini Asamawati_BAB I.pdf Download (101kB) |
|
Text (Daftar Pustaka)
Skripsi_16101152610324_MArini Asamawati_Daftar Pustaka.pdf Download (103kB) |
|
Text (Full Text)
Skripsi_16101152610324_MArini Asamawati_Full Text.pdf Restricted to Repository staff only Download (8MB) |
Abstract
ABSTRAK JUDUL SKRIPSI : PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERSEDIAAN DAN PENJUALAN BARANG PADA TOKO RAFIQ DENGAN METODE EOQ (ECONOMIC ORDER QUANTITY) DAN ROP (RE ORDER POINT) MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN PHP DAN DATABASE MYSQL NAMA : MARINI ASMAWATI NOBP : 16101152610324 FAKULTAS : ILMU KOMPUTER JURUSAN : SISTEM INFORMASI PEMBIMBING : 1. MUTIANA PRATIWI, S.Kom., M.Kom : 2. HADI SYAHPUTRA, S,Kom., M.Kom Persaingan antar individu dan kelompok dalam berbagai bidang semakin tinggi meningkat dari waktu ke waktu, perkembangan daya saing yang kuat ini menuntut banyak instansi dan perusahaan untuk membuat proses dan sistem operasinya menjadi lebih baik sehingga dapat menekan jumlah kesalahan pada manusia yang memiliki kemampuan yang cenderung terbatas. Perkembangan teknologi informasi membawa peranan yang penting dalam meningkatkan kinerja suatu individu dan perusahaan. Hal ini membawa manusia ke dalam sistem operasi yang memanfaatkan teknologi berbasis komputerisasi yang dapat membantu dan memberikan kemudahan dalam pengolahan data, mempercepat arus informasi serta meningkatkan kemampuan perusahaan dalam memanfaatkan informasi secara akurat guna memenuhi tujuan dan kepentingan perusahaan. Kata kunci : EOQ, PHP, MySQL
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Subjects: | 0 Research > Ilmu Komputer 0 Research > Ilmu Komputer > Sistem Informasi |
Divisions/ Fakultas/ Prodi: | Fakultas Ilmu Komputer |
Depositing User: | Ryan Ariadi A.Md |
Date Deposited: | 04 Dec 2023 03:12 |
Last Modified: | 04 Dec 2023 03:12 |
URI: | http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/8356 |
Actions (login required)
View Item |