Roza, Monica Nela (2024) PENGUNGKAPAN MAKNA SUMBANG DUO BALEH UNTUK PEREMPUAN MINANGKABAU DALAM BUKU CERITA BERGAMBAR. Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia "YPTK" Padang.
![]() |
Text
SKRIPSI_MONICA NELA ROZA_20101159110026_ABSTRAK.pdf Download (9kB) |
![]() |
Text
SKRIPSI_MONICA NELA ROZA_20101159110026_BAB I.pdf Download (135kB) |
![]() |
Text
SKRIPSI_MONICA NELA ROZA_20101159110026_DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (128kB) |
![]() |
Text
SKRIPSI_MONICA NELA ROZA_20101159110026_FULL TEXT.pdf Restricted to Repository staff only Download (10MB) |
Abstract
Adat memiliki aturan yang dimaksudkan untuk memberikan kebaikan pada masyarakat. Pada adat Minangkabau memberikan aturan yang di dasarkan pada nilai-nilai keislaman, seperti pada kasusnya menjaga kehormatan perempuan dengan larangan yang disebut sebagai Sumbang Duo Baleh. Permasalahan yang terdapat dalam perancangan ini yaitu kurangnya pengetahuan mengenai Sumbang Duo Baleh membuat perempuan lupa akan membatasi diri dalam bergaul dan berperilaku bagaimana selayaknya seorang perempuan Minangkabau, dan para perempuan Minangkabau sudah terpengaruh budaya luar. Tujuan dibuatnya perancangan media buku cerita bergambar ini diharapkan ilmu tentang Sumbang Duo Baleh akan lebih tersampaikan kepada target audiens dan menjadi solusi untuk kembali menanamkan pedoman perilaku yang pantas bagi seorang perempuan Minangkabau. Metode analisis yang digunakan dalam perancangan Sumbang Duo Baleh adalah analisis SWOT, hal ini dilakukan dapat memilih kekuatan kelemahan, peluang, ancaman yang terdapat dalam buku cerita bergambar. Hasil perancangan ini akan menjadi media edukasi berupa buku aktivitas anak dengan umur 6-12 tahun. Diharapkan dari hasil perancangan ini dapat mengedukasi generasi muda terkhususnya anak-anak perempuan tentang Sumbang Duo Baleh. Kata kunci : Anak-Anak, Buku Bergambar, Ilustrasi, Perempuan Minangkabau, Sumbang Duo Baleh.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Subjects: | 0 Research > Desain Komunikasi Visual > Animasi |
Divisions/ Fakultas/ Prodi: | Fakultas Desain Komunikasi Visual > Desain Komunikasi Visual (S1) |
Depositing User: | Anggi Anggi A.Md |
Date Deposited: | 17 Apr 2025 03:49 |
Last Modified: | 17 Apr 2025 03:49 |
URI: | http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/13407 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |