ANALISIS PENGARUH LINGKUNGAN KERJA FISIK, PENGHARGAAN DAN KARAKTERISTIK PEKERJAAN TERHADAP KOMITMEN ORGANISASI KARYAWAN (STUDI KASUS PADA KARYAWAN HOTEL PADANG)

Novriadi, Novriadi (2020) ANALISIS PENGARUH LINGKUNGAN KERJA FISIK, PENGHARGAAN DAN KARAKTERISTIK PEKERJAAN TERHADAP KOMITMEN ORGANISASI KARYAWAN (STUDI KASUS PADA KARYAWAN HOTEL PADANG). Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia YPTK.

[img] Text
SKRIPSI_NOVRIADI_16101155310091_ABSTRAK.pdf

Download (105kB)
[img] Text
SKRIPSI_NOVRIADI_16101155310091_BAB I.pdf

Download (166kB)
[img] Text
SKRIPSI_NOVRIADI_16101155310091_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (163kB)
[img] Text
SKRIPSI_NOVRIADI_16101155310091_FULL TEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar Pengaruh Lingkungan Kerja Fisik, Penghargaan Dan Karakteristik Pekerjaan Terhadap Komitmen Organisasi Karyawan (Studi Kasus Pada Karyawan Hotel Padang). Metode pengumpulan data melalui penyebaran kuesioner dengan sampel 65 responden karyawan Hotel Padang. Metode yang digunakan adalah uji validitas dan reabilitas dalam melakukan uji coba, uji normalitas dan uji multikolinealitas sebagai uji asumsiklasik dan Uji T, Uji F dan Uji R sebagai uji Hipotesis. Berdasarkan penelitian yang didapatkan berdasarkan uji parsial (uji t) diperoleh : (a) lingkungan kerja fisik berpengaruh secara signifikan terhadap komitmen Organisasi Karyawan, (b) Penghargaan berpengaruh secara signifikan terhadap Komitmen Organisasi Karyawan, (c) Karakterisrik Pekerjaan berpengaruh secara signifikan terhadap Komitmen Organisasi Karyawan. Hasil Uji F diperoleh: Lingkungan Kerja Fisik, Penghargaan Dan Karakteristik Pekerjaan berpengaruh Terhadap Komitmen Organisasi Karyawan di hotel Padang dan hasi uji R diperoleh nilai R square (R2) adalah 0,407 artinya 40,7% variasi yang terjadi terhadap tingggi atau rendahnya Komitmen Organisasi Karyawan disebabkan oleh Lingkungan Kerja Fisik, Penghargaan dan Karakteristik Pekerjaan sedangkan sisanya (59,3%) ditentukan oleh variabel lain yang belum diteliti. Akhirnya penulis menyarankan pada pihak manajemen Perlu adanya perbaikan dari variabel penghargaan yang diberikan kepada karyawan hal ini karena kebanyakan karyawan masih menilai variabel pengargaan belum memberikan pengaruh yang kurat, dan juga perlu adanya penelitian lanjutan guna mempelajari lebih lanjut variabel-variabel yang mempengaruhi variabel Komitmen Organisasi Karyawan yang bekerja di Hotel Padang

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: 0 Research > Ekonomi dan Bisnis
0 Research > Ekonomi dan Bisnis > Manajemen SDM dan Pengembangan Organisasi
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen (S1)
Depositing User: Fani Alivia S.S.i
Date Deposited: 12 Dec 2023 02:39
Last Modified: 17 Jul 2024 07:21
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/8523

Actions (login required)

View Item View Item