PENGARUH KESEJAHTERAAN, IKLIM KERJA, DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PERUSAHAAN BIMBINGAN BELAJAR GAMA D TARANDAM PADANG

PUTRA, RAJU CANIA (2019) PENGARUH KESEJAHTERAAN, IKLIM KERJA, DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PERUSAHAAN BIMBINGAN BELAJAR GAMA D TARANDAM PADANG. Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia "YPTK" Padang.

[img]
Preview
Text
14101155310215_RAJU CANIA PUTRA_ABSTRAK.pdf

Download (14kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK RAJU CANIA PUTRA, 14101155310215, Jurusan Manajemen, Tahun 2018.Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar pengaruh kesejahteraan, iklim kerja dan komitmen organisasi terhadap kinerja karyawan pada Perusahaan Bimbingan belajar GAMA D Tarandam Padang.kesejahteraan, iklim kerja dan komitmen organisasi digunakan sebagai variabel independen dan kinerja karyawan digunakan sebagai variabel dependen. Data yang digunakan adalah data primer yang dilakukan melalui obervasi, wawancara dan kuesioner.Sampel responden sebanyak 50 karyawan dengan menggunakan SampleRandom Sampling. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial kesejahteraan, Iklim kerja dan komitmen organisasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan.Secara bersama-sama kesejahteraan, iklim kerja dan komitmen organisasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan. Sedangkan koefisien determinasi sebesar 41% dan sisanya sebesar 59% dipengaruhi faktor lain. Kata Kunci: Kesejahteraan, Iklim kerja, Komitmen organisasi, Kinerja karyawan

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 14101155310215
Subjects: 0 Research > Ekonomi dan Bisnis > Manajemen Risiko
0 Research > Ekonomi dan Bisnis > Manajemen SDM dan Pengembangan Organisasi
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen (S1)
Depositing User: S.Sos Nurjasni Nurjasni
Date Deposited: 25 Feb 2019 07:11
Last Modified: 25 Feb 2019 07:11
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/2655

Actions (login required)

View Item View Item