SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN BERAS BERKUALITAS MENGGUNAKAN METODE MOORA ( MULTI OBJECTIVE OPTIMIZATION BY RATION ANALYSIS ) MENGGUNAKAN BAHASA PEMOGRAMAN PHP & MYSQL ( STUDI KASUS TOKO DESI KOTA SOLOK )

Yolanda, Fitri (2023) SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN BERAS BERKUALITAS MENGGUNAKAN METODE MOORA ( MULTI OBJECTIVE OPTIMIZATION BY RATION ANALYSIS ) MENGGUNAKAN BAHASA PEMOGRAMAN PHP & MYSQL ( STUDI KASUS TOKO DESI KOTA SOLOK ). Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia YPTK Padang.

[img] Text
Skripsi_19101152610429_Fitri Yolanda_Abstrak.pdf

Download (271kB)
[img] Text
Skripsi_19101152610429_Fitri Yolanda_BAB I.pdf

Download (242kB)
[img] Text
Skripsi_19101152610429_Fitri Yolanda_Daftar Pustaka.pdf

Download (219kB)
[img] Text
Skripsi_19101152610429_Fitri Yolanda_Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Toko Desi merupakan toko produsen beras yang bertempat di salah satu Kota Solok. Tingginya permintaan terhadap kualitas beras oleh pihak konsumen membuat pihak toko beras kesulitan untuk menentukan kriteria kualitas beras yang terbaik. Penelitian ini bertujuan untuk menerapkan Metode Multi-Objective Optimization on the Basis of Ratio Analysis (MOORA) dalam menentukan kualitas beras yang ditawarkan di Toko Desi. MOORA adalah suatu metode analisis yang digunakan untuk memilih alternatif terbaik dari berbagai kriteria yang memiliki sifat berbeda-beda. Penelitian ini melibatkan beberapa langkah, termasuk pengumpulan data kualitas beras dari Toko Desi, menentukan kriteria evaluasi seperti ukuran butir, warna dan aroma, serta memberikan bobot relatif untuk setiap kriteria. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Metode MOORA dapat memberikan panduan yang jelas dalam memilih beras berkualitas di Toko Desi. Kata Kunci: MOORA, beras berkualitas, pengambilan keputusan, Toko Desi

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: 0 Research > Ilmu Komputer
0 Research > Ilmu Komputer > Sistem Informasi
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Komputer (S1)
Depositing User: Ryan Ariadi A.Md
Date Deposited: 25 Sep 2024 04:42
Last Modified: 25 Sep 2024 04:42
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/11897

Actions (login required)

View Item View Item