PENGARUH POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP PERKEMBANGAN KECERDASAN EMOSIONAL (EQ) ANAK

Susriyanti, Susriyanti and Fermayani, Riche and Harahap, Romi Rianto (2019) PENGARUH POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP PERKEMBANGAN KECERDASAN EMOSIONAL (EQ) ANAK. Penelitian ini adalah penelitian deskriptif kuantitatif untuk mengetahui bagaimana pengaruh pola asuh orang tua terhadap pengembangan kecerdasasan emosional (EQ) anak. Dewasa ini banyak kita lihat perkembangan emosional anak yang cenderung tidak baik. Did, 2. pp. 281-294. ISSN ISSN: 2623-078X (Submitted)

[img] Text (The 2nd Proceeding Annual National Conference for Economics and Economics Education Research)
Susriyanti, ANCE3R, Juli, 2019.pdf

Download (535kB)
Official URL/ URL Asal/ URL DOI: http://econference.stkip-pgri-sumbar.ac.id/index.p...

Abstract

Penelitian ini adalah penelitian deskriptif kuantitatif untuk mengetahui bagaimana pengaruh pola asuh orang tua terhadap pengembangan kecerdasasan emosional (EQ) anak. Dewasa ini banyak kita lihat perkembangan emosional anak yang cenderung tidak baik. Diduga salah satu penyebab hal tersebut adalah pola asuh orang tua terhadap anak. Hal ini tentu saja akan mempengaruhi terhadap pengkaderan SDM yang handal dikemudian hari. Pola asuh dalam penelitian ini terdiri dari empat pola yaitu Demokratis, Otoriter, Permisif, dan Penelantar. Dari keempat pola asuh tersebut akan dilihat bagaimanakah pengaruhnya terhadap pengembangan kecerdasan emosional anak. Artikel penelitian ini merupakan pemamaparan hasil penelitian payung yang diambil dari 4 buah hasil penelitian yang dilakukan pada rentang waktu berbeda didalam tahun yang sama yaitu tahun 2018.

Item Type: Article
Subjects: 0 Research > Ekonomi dan Bisnis
0 Research > Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Depositing User: Ryan Ariadi A.Md
Date Deposited: 22 Jan 2024 03:30
Last Modified: 22 Jan 2024 03:30
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/9432

Actions (login required)

View Item View Item