RANCANG BANGUN APLIKASI PENGOLAHAN DATA STOCK CONTROLING DENGAN METODE EOQ DAN ROP MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN PHP DAN DATABASE MYSQL. (STUDI KASUS : CV. USAHA TANI)

Tresya, Rheza (2020) RANCANG BANGUN APLIKASI PENGOLAHAN DATA STOCK CONTROLING DENGAN METODE EOQ DAN ROP MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN PHP DAN DATABASE MYSQL. (STUDI KASUS : CV. USAHA TANI). Sarjana thesis, UNIVERSITAS PUTRA INDONESIA YPTK PADANG.

[img] Text (Abstrak)
Skripsi_16101152610679_Rheza Thresya_Abstrak.pdf

Download (15kB)
[img] Text (BAB I)
Skripsi_16101152610679_Rheza Thresya_BAB I.pdf

Download (160kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Skripsi_16101152610679_Rheza Thresya_Daftar Pustaka.pdf

Download (11kB)
[img] Text (Full Text)
Skripsi_16101152610679_Rheza Thresya_Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB)

Abstract

ABSTRAK JUDUL : RANCANG BANGUN APLIKASI PENGOLAHAN DATA STOCK CONTROLING DENGAN METODE EOQ DAN ROP MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN PHP DAN DATABASE MYSQL.(STUDI KASUS : CV. USAHA TANI) NAMA : RHEZA THRESYA NOBP : 16101152610679 FAKULTAS : ILMU KOMPUTER JURUSAN : SISTEM INFORMASI PEMBIMBING : I. Dr. YUHANDRI, S.Kom, M.Kom II. SILKY SAFIRA, S.Kom., M.Kom. CV. Usaha Tani merupakan usaha yang bergerak dibidang penjualan pupuk. Namun karena proses pencatatan masih manual, sehingga ketika pimpinan CV. Usaha Tani ini ingin melihat laporan persediaan pupuk serta laporan penjualan pupuk pada perusahaan tidak sesuai dengan yang dituliskan pada buku transaksi penjualan. Akibatnya pimpinan tidak dapat mengambil keputusan dengan cepat dan tepat yang dibutuhkan. Maka dari itu untuk menyelesaikan masalah tersebut dengan merancang sistem informasi pengolahan data stock controlling menggunakan bahasa pemrograman PHP dan database MySQL. Dengan diterapkannya sistem informasi pengolahan data stock controlling pada CV. Usaha Tani ini diharapkan dapat membantu dan memudahkan karyawan dalam mengelolah data dan mengetahui stok yang tersedia sehingga memudahkan pimpinan dalam pengambilan keputusan. Kata kunci: Pengolahan Data, Stok, PHP, Controlling, MySql.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: 0 Research > Ilmu Komputer
0 Research > Ilmu Komputer > Sistem Informasi
Depositing User: Ryan Ariadi A.Md
Date Deposited: 05 Dec 2023 03:05
Last Modified: 05 Dec 2023 03:05
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/8395

Actions (login required)

View Item View Item