SISTEM PAKAR DIAGNOSA PENYAKIT PSORIASIS PADA KULIT MANUSIA DENGAN METODE FORWARD CHAINING MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN PHP & DATABASE MYSQL

Frant, Grevina Ananta (2020) SISTEM PAKAR DIAGNOSA PENYAKIT PSORIASIS PADA KULIT MANUSIA DENGAN METODE FORWARD CHAINING MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN PHP & DATABASE MYSQL. Sarjana thesis, UNIVERSITAS PUTRA INDONESIA YPTK PADANG.

[img] Text (Abstrak)
Skripsi_16101152610068_Grevina Ananta Erant_Abstrak.pdf

Download (78kB)
[img] Text (BAB I)
Skripsi_16101152610068_Grevina Ananta Erant_BAB I.pdf

Download (136kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Skripsi_16101152610068_Grevina Ananta Erant_Daftar Pustaka.pdf

Download (71kB)
[img] Text (Full Text)
Skripsi_16101152610068_Grevina Ananta Erant_Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (14MB)

Abstract

ABSTRAK Judul Skripsi : Sistem Pakar Diagnosa Penyakit Psoriasis Pada Kulit Manusia Dengan Metode Forward Chaining Menggunakan Bahasa Pemrograman PHP Dan Database Mysql Nama : Grevina Ananta Erant Nomor Bp : 16101152610068 Fakultas : Ilmu Komputer Jurusan : Sistem Informasi Pembimbing : 1. Silfia Andini, S.Kom, M.Kom 2. Eva Rianti, S.Kom, M.Kom Psoriasis adalah peradangan pada kulit yang ditandai dengan ruam merah, kulit kering, tebal, bersisik, dan mudah terkelupas. Psoriasis juga disertai dengan gatal dan nyeri. Psoriasis lebih sering muncul di daerah lutut, siku, punggung bagian bawah, dan kulit kepala. Berdasarkan hal tersebut penulis merancang sistem pakar diagnosa penyakit psoriasis pada kulit manusia yang berdasarkan gejala yang dirasakan oleh pasien, sehingga menemukan solusi atas permasalahan yang dihadapi dan membantu pakar atau dokter dalam mendiagnosa suatu penyakit psoriasis pada kulit manusia, sehingga dapat memberikan tindakan secara cepat dan tepat. Dalam merancang sistem ini menggunakan UML, bahasa pemrograman PHP, dan database MySQL. Dengan menggunakan metode forward chaining pada Klinik WD Farma dapat meningkatkan mutu dan kualiatas klinik. Dengan sistem pakar diagnosa penyakit psoriasis pada kulit manusia yang diimplementasikan dengan bahasa pemrograman PHP dan didukung database MySQL menggunakan metode Forward Chaining dapat mendiagnosis jenis suatu penyakit psoriasis pada kulit manusia, sehingga sebelum pasien pergi konsultasi ke dokter, sudah mengetahui gejala-gejala dari penyakit yang dideritanya dan dokter akan lebih cepat memberikan pengobatan kepada pasien tersebut. Kata kunci: Sistem Pakar, Psoriasis, Kulit Manusia, Forward Chaining.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: 0 Research > Ilmu Komputer
0 Research > Ilmu Komputer > Sistem Informasi
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Ilmu Komputer
Depositing User: Ryan Ariadi A.Md
Date Deposited: 29 Nov 2023 04:04
Last Modified: 29 Nov 2023 04:04
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/8312

Actions (login required)

View Item View Item