Putri, Desepti May (2022) NILAI PERUSAHAAN MELALUI TRANSPARANSI PERUSAHAAN SEBAGAI VARIABEL MODERASI : PERENCANAAN PAJAK, ASET PAJAK TANGGUHAN, DAN BEBAN PAJAK TANGGUHAN (Study Kasus Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) 2016-2020). Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia YPTK.
Text
SKRIPSI_DESEPTI MAYA PUTRI_18101155110304_ABSTRAK.pdf Download (185kB) |
|
Text
SKRIPSI_DESEPTI MAYA PUTRI_18101155110304_BAB I.pdf Download (190kB) |
|
Text
SKRIPSI_DESEPTI MAYA PUTRI_18101155110304_FULL TEXT.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
|
Text
SKRIPSI_DESEPTI MAYA PUTRI_18101155110304_DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (176kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh Perencanaan Pajak, Aset Pajak Tangguhan dan Beban Pajak Tangguhan sebagai variabel moderasi. Populasi penelitian ini yaitu perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2016-2020, sampel penelitian ini menggunaka 38 perusahaan Manufaktur yang dipilih secara random. Metode analisis yang digunakan adalah statistik deskriptif dan analisis regresi data panel. Hasil penelitian yang didapatkan berdasarkan Uji Parsial (Uji t) diperoleh : (a) Perencanaan pajak secara parsial berpengaruh negatif dan signifikan terhadap nilai perusahaan. (b) Aset pajak tangguhan secara parsial berpengaruh negatif dan signifikan terhadap nilai perusahaan. (c) Beban pajak tangguhan secara parsial berpengaruh negatif dan signifikan terhadap nilai perusahaan. (d) Perencanaan pajak secara parsial berpengaruh negatif dan signifikan terhadap nilai perusahaan dengan transparansi perusahaan sebagai variabel moderasi. (e) Aset pajak tangguhan secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap nilai perusahaan dengan transparansi perusahaan sebagai variabel moderasi. (f) Beban pajak tangguhan secara parsial berpengaruh negatif dan signifikan terhadap nilai perusahaan dengan transparansi perusahaan sebagai variabel moderasi. Hasil penelitian yang didapatkan berdasarkan Uji Simultan (Uji f) diperoleh: (a) Perencanaan pajak, aset pajak tangguhan dan beban pajak tangguhan secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap nilai perusahaan. (b) perencanaan pajak, aset pajak tangguhan dan beban pajak tangguhan secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap nilai perusahaan dengan transparansi perusahaan sebagai variabel moderasi. Akhirnya penulis menyarankan agar perusahaan tidak melakukan perencanaan pajak melalui penggelapan pajak, karena hal ini berdampak terhadap penurunan nilai perusahaan dimata investor dan masyarakat.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Subjects: | 0 Research > Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi 0 Research > Ekonomi dan Bisnis > Perpajakan |
Divisions/ Fakultas/ Prodi: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi (S1) |
Depositing User: | Fani Alivia S.S.i |
Date Deposited: | 09 Oct 2023 07:08 |
Last Modified: | 17 Jul 2024 08:27 |
URI: | http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/7581 |
Actions (login required)
View Item |