KEPUTUSAN INVESTASI MELALUI KUALITAS LABA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING: PERTUMBUHAN PERUSAHAAN DAN KEPEMILIKAN MANAJERIAL PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2016-2020

Andini, Yovi Bella (2022) KEPUTUSAN INVESTASI MELALUI KUALITAS LABA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING: PERTUMBUHAN PERUSAHAAN DAN KEPEMILIKAN MANAJERIAL PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2016-2020. Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia YPTK.

[img] Text
SKRIPSI_YOVI BELLA ANDINI_18101155110179_BAB I.pdf

Download (424kB)
[img] Text
SKRIPSI_YOVI BELLA ANDINI_18101155110179_ABSYRAK.pdf

Download (151kB)
[img] Text
SKRIPSI_YOVI BELLA ANDINI_18101155110179_FULL TEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img] Text
SKRIPSI_YOVI BELLA ANDINI_18101155110179_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (404kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan guna memahami pengaruh pertumbuhan perusahaan dan kepemilikan manajerial terhadap keputusan investasi dengan kualitas laba sebagai variabel intervening. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder berupa laporan keuangan. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2016-2020 yang terdiri dari 193 perusahaan. Pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling melalui kriteria yang ditetapkan maka sampel yang digunakan dalam penelitian ini berjumlah 42 perusahaan manufaktur. Pengujian hipotesis menggunakan SPSS sebagai alat uji. Metode analisis data diuji dengan uji statistik deskriptif, uji normalitas, analisis regresi linear berganda, dan uji hipotesis. Hasil penelitian membuktikan bahwa secara parsial berpengaruh positif dan signifikan antara pertumbuhan perusahaan terhadap kualitas laba, secara parsial berpengaruh positif dan signifikan antara kepemilikan manajerial terhadap kualitas laba, secara parsial berpengaruh positif dan signifikan antara pertumbuhan perusahaan terhadap keputusan investasi, secara parsial berpengaruh positif dan signifikan antara kepemilikan manajerial terhadap keputusan investasi, secara parsial berpengaruh positif dan signifikan antara kualitas laba terhadap keputusan investasi. Pertumbuhan perusahaan dan kepemilikan manajerial berpengaruh langsung dan mampu memediasi terhadap keputusan investasi melalui kualitas laba sebagai variabel intervening. Kepemilikan manajerial berpengaruh langsung dan mampu memediasi terhadap keputusan investasi melalui kualitas laba sebagai variabel intervening.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: 0 Research > Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
0 Research > Ekonomi dan Bisnis > Keuangan
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi (S1)
Depositing User: Fani Alivia S.S.i
Date Deposited: 05 Oct 2023 03:00
Last Modified: 18 Jul 2024 02:02
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/7499

Actions (login required)

View Item View Item