Augmented Reality (AR) Sarana Promosi Obyek Pariwisata Jam Gadang Bukittinggi dan Pantai Wisata Carocok Pesisir Selatan

Afira, Riandana and Andrianof, Harkamysah and Permana, Randy (2018) Augmented Reality (AR) Sarana Promosi Obyek Pariwisata Jam Gadang Bukittinggi dan Pantai Wisata Carocok Pesisir Selatan. Indonesian Journal of Computer Science, 7 (2). pp. 129-142. ISSN 2302-4364

[img]
Preview
Text
AugmentedReality(AR)SaranaPromosiObyekPariwisataJam Gadang BukittinggidanPantaiWisataCarocokPesisirSelatan.pdf

Download (607kB) | Preview
Official URL/ URL Asal/ URL DOI: http://doi.org/10.33022/ijcs.v7i2.81

Abstract

Penelitian ini merupakan pengembangan dari salah satu teknologi yang disebut dengan Augmented Reality. Augmented Reality bekerja dengan cara menggabungkan dunia nyata dengan dunia virtual untuk menghasilkan suatu informasi kepada pengguna. Objek pariwisata sumatera barat memiliki potensi yang cukup menjanjikan, namun potensi tersebut masih tertutupi oleh lemahnya pengelolaan dan promosi yang masih belum cukup memadai. Penelitian ini berupaya untuk menciptakan aplikasi Augmented Reality berbasis android untuk mengenalkan objek pariwisata yang terdapat di Sumatera Barat dengan fokus pengembangan awal pada objek pariwisata Jam Gadang di Bukittinggi dan Pantai Carocok di Pesisir selatan. Hasil dari penelitian ini menjadikan teknologi Augmented Reality sebagai media promosi yang lebih inovatif dan menarik sehingga dapat meningkatkan ketertarikan wisatawan untuk berkunjung ke objek pariwisata.

Item Type: Article
Subjects: 0 Research > Ilmu Komputer > Augmented Reality
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Ilmu Komputer
Depositing User: Administrator 2
Date Deposited: 21 Sep 2021 07:47
Last Modified: 21 Sep 2021 07:47
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/3299

Actions (login required)

View Item View Item