KALKULASI DAN ANALISA METODE MONTE CARLO PADA SISTEM ANTRIAN PEMBAYARAN PAJAK KENDARAAN

Gema, Rima Liana and Kartika, Devia and Pratiwi, Mutiana and Lusinia, Shary Armonitha (2019) KALKULASI DAN ANALISA METODE MONTE CARLO PADA SISTEM ANTRIAN PEMBAYARAN PAJAK KENDARAAN. JURNAL J-CLICK, 6 (2). pp. 201-207. ISSN 2541-2469

[img]
Preview
Text
Devia Kartika_Kalkulasi Dan Analisa Metode Monte Carlo Pada Sistem Antrian Pembayaran Pajak Kendaraan.pdf

Download (1MB) | Preview
Official URL/ URL Asal/ URL DOI: http://ejurnal.jayanusa.ac.id/index.php/J-Click/ar...

Abstract

Metode Monte Carlo merupakan algoritma komputasi untuk mensimulasikan berbagai perilaku sistem fisika dan matematika. Metode Monte Carlo menggunakan prinsip pembangkitan bilangan acak (random) untuk menguji suatu fungsi. Metode Monte Carlo akan dintegrasikan dengan sistem antrian pembayaran pajak kendaraan pada Kantor Samsat Padang dengan tujuan untuk mengetahui keefektifitas jumlah loket pada saat pelayanan pembayaran pajak kendaraan dan membuat simulasi dari sistem antrian pembayaran guna mendapatkan alternatif perbaikan sistem. Simulasi antrian yang digunakan yaitu struktur single channel multi phase dan metode monte carlo agar dapat memberikan informasi dan gambaran mengenai jumlah masyarakat yang dilayani dan rata-rata waktu tunggu masyarakat satuan waktu tertentu.

Item Type: Article
Subjects: 0 Research > Ilmu Komputer > Model dan Simulasi
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Ilmu Komputer
Depositing User: Masriadi, S.Kom, M.Kom
Date Deposited: 20 Sep 2021 01:20
Last Modified: 20 Sep 2021 01:20
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/3192

Actions (login required)

View Item View Item