VOICE RECOGNITION UNTUK PENGENDALI PERALATAN ELEKTRONIK BERBASIS ANDROID

LORIANDI, JOVI (2019) VOICE RECOGNITION UNTUK PENGENDALI PERALATAN ELEKTRONIK BERBASIS ANDROID. Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia "YPTK" Padang.

[img]
Preview
Text
13101152620018_JOVI LORIANDI_ABSTRAK.pdf

Download (17kB) | Preview

Abstract

Proyek akhir ini bertujuan untuk memperkenalkan cara baru dalam melakukan pengendalian alat elektronik dengan menggunakan mikrokontroller Arduino Mega 2560. Pengontrolan dilakukan dengan metode voice recognition dengan cara menginputkan suara melalui aplikasi yang telah dirancang, kemudian suara akan diterima oleh SIM 800L Module. Perangkat yang dikendalikan adalah Lampu,Kipas dan TV. Jika perintah yang diterima tepat,maka perangkat elektronik akan merespon. LCD akan menampilkan notifikasi berupa teks, sedangkan DFPlayer module akan memberikan notifikasi berupa suara.Diharapkan proyek ini dapat diperkenalkan kepada masyarakat untuk dimanfaatkan dalam pengendalian alat elektronik dari jarak jauh.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Additional Information: 13101152620018
Subjects: 0 Research > Ilmu Komputer > Artificial Intelligence
0 Research > Ilmu Komputer > Robotik
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Komputer (S1)
Depositing User: Users 147 not found.
Date Deposited: 29 Jan 2019 07:47
Last Modified: 29 Jan 2019 07:47
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/2046

Actions (login required)

View Item View Item