PEMILIHAN GURU TERBAIK PADA SMA NEGERI 1 X KOTO DIATAS UNTUK MENGOPTIMALISASI MANAJEMEN SEKOLAH MENGGUNAKAN METODE MULTI OBJECTIVE OPTIMIZATION ON THE BASIS OF RATIO ANALYSIS (MOORA)

Maulana, Andika (2024) PEMILIHAN GURU TERBAIK PADA SMA NEGERI 1 X KOTO DIATAS UNTUK MENGOPTIMALISASI MANAJEMEN SEKOLAH MENGGUNAKAN METODE MULTI OBJECTIVE OPTIMIZATION ON THE BASIS OF RATIO ANALYSIS (MOORA). Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia YPTK Padang.

[img] Text
SKRIPSI_2010115630082_ANDIKA MAULANA_Abstrak.pdf

Download (14kB)
[img] Text
SKRIPSI_2010115630082_ANDIKA MAULANA_Bab 1.pdf

Download (122kB)
[img] Text
SKRIPSI_2010115630082_ANDIKA MAULANA_Daftar Pustaka.pdf

Download (135kB)
[img] Text
SKRIPSI_2010115630082_ANDIKA MAULANA_Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

Sistem pendukung keputusan merupakan sebuah impelementasi suatu system yang dipakai untuk dapat membantu seorang pemimpin dalam mengambil Keputusan. Guru adalah tenaga pendidik profesional yang berperan dalam mendidik, mengajar, membimbing,memberikan pelatihan, memberikan penilaian, dan menyelenggarakan evaluasi kepada peserta didik yang menempuh pendidikannya sejak usia dini melalui jalur formal pemerintahan berupa sekolah dasar hingga sekolah menengah. Pemberian reward kepada guru merupakan bentuk penghargaan yang diberikan kepada individu atas pencapaian suatu prestasi kerjanya yang dimaksudkan untuk memotivasi individu tersebut agar lebih produktif. Dalam pemilihan guru terbaik, pihak sekolah SMA NEGERI 1 X Koto Diatas sudah melakukan kegiatan penilaian kinerja. Namun pemilihan serta penilaian guru terbaik masih menggunakan sistem manual dan juga data yang berdasarkan dari penilaian kinerja guru yang telah diberikan oleh pihak sekolah dan data masih berbentuk kertas yang mudah hilang dan tercecer ,sehingga dalam pengumpulan data masih kurang efektif dan memilih serta menentukan nilai terbaik masih belum maksimal.Untuk menghindari terjadinya kesalahan serta kehilangan data maka penulis akan membuatkan sebuah sistem pengambilan keputusan berbasis web untuk mempermudah pemilihan guru terbaik Di SMA NEGERI 1 X Koto Diatas. Oleh karena itu dalam penelitian ini pengambil keputusan terkait kondisi stunting menggunakan metode MOORA. Tujuan dari penelitian ini adalah merancang, membangun, dan mengimplementasikan sistem pendukung keputusan dengan menggunakan metode MOORA. Kata Kunci : SPK,Guru,Pemilihan Guru Terbaik,PKG Guru, Metode MOORA

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: 0 Research > Teknik > Komputer
0 Research > Teknik
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Ilmu Komputer > Teknik Informatika (S1)
Depositing User: Ryan Ariadi A.Md
Date Deposited: 03 Mar 2025 01:58
Last Modified: 03 Mar 2025 01:58
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/13202

Actions (login required)

View Item View Item