PENENTUAN CALON SISWA BARU YANG AKAN DITERIMA DENGAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW) UNTUK MENGOPTIMALKAN MANAJEMEN SEKOLAH PADA SMK NEGERI 5 SUNGAI PENUH

Firmansyah, M (2024) PENENTUAN CALON SISWA BARU YANG AKAN DITERIMA DENGAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW) UNTUK MENGOPTIMALKAN MANAJEMEN SEKOLAH PADA SMK NEGERI 5 SUNGAI PENUH. Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia YPTK.

[img] Text
SKRIPSI_19101152630271_M. FIRMANSYAH _ABSTRAK.pdf

Download (164kB)
[img] Text
SKRIPSI_19101152630271_M. FIRMANSYAH _BAB I.pdf

Download (276kB)
[img] Text
SKRIPSI_19101152630271_M. FIRMANSYAH _DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (119kB)
[img] Text
SKRIPSI_19101152630271_M. FIRMANSYAH _FULL TEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

Berdasarkan hasil oberservasi awal yang dilakukan pada SMK Negeri 5 Sungai Penuh diketahui satu permasalahan yaitu pada penerimaan calon siswa baru pada SMK Negeri 5 Sungai Penuh kurang objektif dalam mengambilkan keputusan sehingga terjadi kurang pengoptimalan dalam manajemen sekolah, hal ini disebabkan oleh data calon siswa yang diolah cukup banyak dan waktu yang tersedia mengolah data terbatas. Oleh sebab itu, penulisan ini bertujuan untuk Penentuan Calon Siswa Baru Yang Akan Diterima Dengan Metode Simple Additive Weighting (SAW) Untuk Mengoptimalkan Manajemen Sekolah Pada SMK Negeri 5 Sungai Penuh tahun ajaran 2022/2023. Metode Simple Additive Weighting (SAW) sangat cocok digunakan pada sistem ini karena proses penyeleksian dilakukan dengan alternatif terbaik dari sejumlah alternatif. Dengan memanfaatkan sistem yang terbaru, diharapkan dapat membantu untuk menyelesaikan kendala dari Penentuan Calon Siswa Baru Yang Akan Diterima.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: 0 Research > Ilmu Komputer > Sistem Penunjang Keputusan
0 Research > Ilmu Komputer
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Ilmu Komputer > Teknik Informatika (S1)
Depositing User: Fani Alivia S.S.i
Date Deposited: 09 Aug 2024 03:08
Last Modified: 09 Aug 2024 03:08
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/11593

Actions (login required)

View Item View Item