ANALISIS FONDASI SUMURAN PADA JEMBATAN AIR TITI CS PADANG TAROK KABUPATEN AGAM

Asri, Willy Al (2023) ANALISIS FONDASI SUMURAN PADA JEMBATAN AIR TITI CS PADANG TAROK KABUPATEN AGAM. Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia YPTK.

[img] Text
SKRIPSI_WILLY AL ASRI_17101154330125_BAB I.pdf

Download (99kB)
[img] Text
SKRIPSI_WILLY AL ASRI_17101154330125-ABSTRAK.pdf

Download (51kB)
[img] Text
SKRIPSI_WILLY AL ASRI_17101154330125-FULL TEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Jembatan Air Titi CS Padang Tarok menggunakan pondasi sumuran. Terdapat 2 sumuran di selatan dan 2 sumuran di utara, masing masing berdiameter 3m dengan tebal dinding sumuran 20cm, untuk tengah sumuran diisi beton cyclop dengan komposisi 60% beton K 175 dan 40% batu belah. Dalam pelaksanaannya ada hal yang tidak sesuai dengan perencanaan, dikarenakan terdapat batu besar dibawah sumuran selatan sehingga ketinggian sumuran dikurangi 1,5 m dari rencana awal 6m menjadi 4,5m. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui besarnya daya dukung pondasi sumuran. Penelitian ini menggunakan Metode Observasi untuk memperoleh data teknis pondasi sumuran yang diperoleh dari hasil survey langsung ke lokasi proyek pembangunan jembatan Kali Keruh Plompong. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa kapasitas dukung masing- masing pondasi di titik S-1 dan S-2 lebih besar dari beban vertikal yang bekerja.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: 0 Research > Teknik > Konstruksi
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Teknik > Teknik Sipil (S1)
Depositing User: Fani Alivia S.S.i
Date Deposited: 11 Jun 2024 01:58
Last Modified: 11 Jun 2024 01:58
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/10486

Actions (login required)

View Item View Item