Ikhwani, Miftahul Ilmi (2023) HUBUNGAN ANTARA SCHOOL WELL-BEING DENGAN MOTIVASI BELAJAR PADA SISWA PROGRAM KEAHLIAN ADMINISTRASI PERKANTORAN KELAS XI DI SMKN 3 PADANG. Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia YPTK.
Text
SKRIPSI_19101157510194_MIFTAHUL ILMI IKHWANI_ABSTRAK.pdf Download (52kB) |
|
Text
SKRIPSI_19101157510194_MIFTAHUL ILMI IKHWANI_BAB I.pdf Download (132kB) |
|
Text
SKRIPSI_19101157510194_MIFTAHUL ILMI IKHWANI_DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (107kB) |
|
Text
SKRIPSI_19101157510194_MIFTAHUL ILMI IKHWANI_FULL TEXT.pdf Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan mengetahui hubungan antara school well-being dengan motivasi belajar pada siswa program Keahlian Administrasi Perkantoran kelas XI di SMKN 3 Padang. Variabel penelitian yaitu School Well-Being (X), Motivasi Belajar (Y). Metode pengumpulan data menyebar kuesioner dengan sampel 95 orang siswa/wi. Adapun subjek penelitian ini menggunakan teknik Sampel Jenuh. Alat ukur yang digunakan dalam penelitian ini adalah skala School Well-Being, dan Skala Motivasi Belajar. Metode analisis data yang digunakan untuk pengujian hipotesis dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan uji statistik pearson product moment dengan bantuan IBM SPSS 21,0 , yang menunjukkan bahwa r = 0,575 dengan taraf signifikansi p = 0,000 < 0,01, artinya hipotesis dapat diterima dan terdapat hubungan yang sangat signifikan antara school well-being dengan motivasi belajar pada siswa kelas XI jurusan Administrasi Perkantoran SMKN 3 Padang, artinya jika school well-being tinggi maka motivasi belajar pada siswa kelas XI jurusan Administrasi Perkantoran SMKN 3 Padang tinggi. Sebaliknya jika school well-being rendah maka motivasi belajar pada siswa kelas XI jurusan Administrasi Perkantoran SMKN 3 Padang juga rendah., berarti hipotesis penelitian diterima. Adapun sumbangan efektif dari variabel School Well�Being dengan Motivasi Belajar sebesar 33%.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Subjects: | 0 Research > Psikologi 0 Research > Psikologi > Psikologi Pendidikan |
Divisions/ Fakultas/ Prodi: | Fakultas Psikologi > Psikologi (S1) |
Depositing User: | Fani Alivia S.S.i |
Date Deposited: | 04 Jun 2024 03:40 |
Last Modified: | 15 Jul 2024 05:19 |
URI: | http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/10325 |
Actions (login required)
View Item |