SISTEM PARKIR PESAWAT OTOMATIS MENGGUNAKAN SENSOR PIR, SENSOR UTRASONIK, SENSOR LDR DAN NODE MCU PADA BANDARA INTERNASIONAL BERBASIS IOT

KARTIKA, MILA (2022) SISTEM PARKIR PESAWAT OTOMATIS MENGGUNAKAN SENSOR PIR, SENSOR UTRASONIK, SENSOR LDR DAN NODE MCU PADA BANDARA INTERNASIONAL BERBASIS IOT. Sarjana thesis, Universitas Putera Indonesia YPTK Padang.

[img] Text
SKRIPSI_18101152620108 MILAKARTIKA_ABSTRAK.pdf

Download (128kB)
[img] Text
SKRIPSI_18101152620108 MILAKARTIKA_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (170kB)
[img] Text
SKRIPSI_18101152620108 MILAKARTIKA_BAB I.pdf

Download (167kB)
[img] Text
SKRIPSI_18101152620108 MILAKARTIKA_FULLTEKS.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini bermaksud untuk merancang dan membangun perangkat parkir pesawat otomatis, simpel dan efesien berbasis mikrokontroler yang dapat memonitoring led, spiker dan pompa air maupun pesawat. Hasil pembacaan sensor akan di tampilkan pada LCD dan aplikasi pada Android melalui ESP 8266 dan notifikasinya melalui Aplikasi Telegram. Data yang dapat bisa digunakan sebagai referensi dalam melakukan suatu pekerjaan. Hasil pengujian alat menyatakan bahwa alat beroperasi dengan baik dan dapat digunakan untuk parkir pesawat

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: 0 Research > Ilmu Komputer > Teknologi Komputer
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Ilmu Komputer
Depositing User: Tri Wahyuni Oktanita A.Md
Date Deposited: 13 May 2024 04:16
Last Modified: 13 May 2024 04:16
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/10299

Actions (login required)

View Item View Item