PENGARUH HARGA, KUALITAS PRODUK DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA D’BESTO DI KOTA PADANG

Azhar, Muhammad (2021) PENGARUH HARGA, KUALITAS PRODUK DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA D’BESTO DI KOTA PADANG. Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia YPTK.

[img] Text
SKRIPSI_MUHAMMAD AZHAR_15101155310557_ABSTRAK.pdf

Download (89kB)
[img] Text
SKRIPSI_MUHAMMAD AZHAR_15101155310557_BAB I.pdf

Download (370kB)
[img] Text
SKRIPSI_MUHAMMAD AZHAR_15101155310557_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (236kB)
[img] Text
SKRIPSI_MUHAMMAD AZHAR_15101155310557_FULL TEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan seberapa besar pengaruh harga (X1), kualitas produk (X2), kualitas pelayanan (X3) secara bersama-sama dan parsial terhadap kepuasan konsumen (Y). Metode pengumpulan data melalui survei dan mengedarkan kuesioner. Metode analisis yang digunakan adalah uji validitas dan realibilitas, uji asumsi klasik, analisis regresi berganda, untuk uji hipotessis digunakan yaitu uji t dan uji f. Dari hasil regresi berganda didapat persamaanY = 7,507 + 0,328 X1 + 0,300 X2 + 0,204 X3 + e, maka berdasarkan uji parsial (Uji t) diperoleh: (a) harga berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan konsumen. (b) kualitas produk berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan konsumen. (c) kualitas konsumen berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan konsumen. Kemudian berdasarkan uji hipotesis secara bersama-sama (Uji f) dapat diketahui bahwa harga, kualitas produk, kualitas pelayanan berpengaruh positif dan signifikan terhdap kepuasan konsumen. Kata Kunci : Harga, Kualitas Produk, Kualitas Pelayanan dan Kepuasan konsumen

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: 0 Research > Ekonomi dan Bisnis > Keuangan
0 Research > Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen (S1)
Depositing User: Fani Alivia S.S.i
Date Deposited: 29 Jan 2024 02:51
Last Modified: 29 Jan 2024 02:51
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/9495

Actions (login required)

View Item View Item