PERENCANAAN KAPASITAS PRODUKSI DENGAN METODE CAPACITY REQUIREMENT PLANNING (CRP)

Putriani, Lusi Rahmalita (2023) PERENCANAAN KAPASITAS PRODUKSI DENGAN METODE CAPACITY REQUIREMENT PLANNING (CRP). Diploma thesis, Univesitas Putra Indonesia YPTK.

[img]
Preview
Text (Abstrak)
Tugas Akhir_18101154250032_Lusi Rahmalita Putriani_ABstrak.pdf

Download (290kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
Tugas Akhir_18101154250032_Lusi Rahmalita Putriani_BAB I.pdf

Download (220kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
Tugas Akhir_18101154250032_Lusi Rahmalita Putriani_Daftar Pustaka.pdf

Download (293kB) | Preview
[img] Text (Full text)
Tugas Akhir_18101154250032_Lusi Rahmalita Putriani_Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

ABSTRAK CV. Cahaya furniture merupakan industri yang bergerak dibidang furniture yang memproduksi kursi hongkongan, kursi monako, lemari duko, lemari jati, dipan duko, dipan jati, meja makan, dan mimbar masjid. Pada penelitian ini hanya difokuskan pada lemari duko. Seiring dengan kenaikan permintaan lemari duko faktor ketersediaan bahan baku dan waktu pengerjaan produk menjadi hambatan yang sering dihadapi oleh perusahaan. Perencanaan kebutuhan kapasitas atau Capacity Requirement Planning (CRP) merupakan metode perhitungan yang digunakan untuk menentukan kapasitas yang lebih rinci. Adapun tujuan dilakukan penelitian ini agar perusahaan mampu menyusun perencanaan kebutuhan kapasitas produksi berdasarkan kapasitas produksi yang tersedia sehingga dapat memenuhi permintaan pasar sesuai dengan jumlah dan waktu yang ditetapkan. Berdasarkan hasil perhitungan perencanaan kebutuhan kapasitas pada CV.Cahaya Furniture diperoleh hasil diketahui bahwa terjadi kekurangan kapasitas waktu pada WC 1 (Pemotongan) sebanyak -3380 menit dan WC 3 ( Perakitan) sebanyak –3940.33 menit. Kekurangan kapasitas pada stasiun kerja pemotongan dan perakitan dapat diatasi dengan penambahan jam kerja pada work center 1 dan 3 sebesar 240 menit/ hari = 6240 menit/ bulan. Kata Kunci : Lemari Duko, Kapasitas Produksi, Peramalan, MRP, CRP

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: 0 Research > Teknik > Industri
0 Research > Teknik
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Teknik > Teknologi Industri (S1)
Depositing User: Ryan Ariadi A.Md
Date Deposited: 15 Jun 2023 02:35
Last Modified: 15 Jun 2023 02:35
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/5553

Actions (login required)

View Item View Item