Haidara, Abdul Halim (2022) PERANCANGAN SISTEM INFORMASI SETORAN TAHFIDZ ALQURAN DI SMP QU PADANG PANJANG. Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia YPTK.
|
Text
SKRIPSI_Abdul Halim Haidar_15101152610417_ABSTRAK.pdf Download (117kB) | Preview |
|
|
Text
SKRIPSI_Abdul Halim Haidar_15101152610417_BAB I.pdf Download (231kB) | Preview |
|
|
Text
SKRIPSI_Abdul Halim Haidar_15101152610417_DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (57kB) | Preview |
|
Text
SKRIPSI_Abdul Halim Haidar_15101152610417_FULL TEXT.pdf Restricted to Repository staff only Download (4MB) |
Abstract
Tahfidz Al-Qur'an adalah kegiatan menghafal Al-Qur'an dengan tujuan untuk memelihara dan menjaga Al-Qur'an yang diturunkan kepada Rasulullah SAW agar tidak terjadi perubahan dan pemalsuan. SMP QU Padang Panjang merupakan sekolah menengah pertama swasta yang memiliki program unggulan yaitu tahfidz Al-Qur'an. Dalam pelaksanaannya, khususnya pada setiap pencatatan setoran hafalan siswa masih dilakukan dengan tulis tangan di kertas oleh guru tahfidz. Pencatatan setoran hafalan yang masih menggunakan kertas tersebut nantinya dapat beresiko membuat kehilangan dan kerusakan data karena masih berupa fisik. Kegiatan tahfidz Al-Qur'an di SMP QU terdapat evaluasi hafalan murid setiap bulannya, karena pencatatan setoran hafalan masih menggunakan kertas membuat evaluasi bulanan murid memakan banyak waktu dan belum efisien. Karena itu penulis tertarik melakukan penelitian dengan merancang sebuah sistem informasi setoran tahfidz Al-Qur'an di SMP QU dengan menggunakan aplikasi berbasis website yang dirancang dengan pemodelan UML (Unified Modeling Language). Hasil dari penilitian ini adalah sebuah aplikasi sistem informasi setoran tahfidz Al-Qur'an yang dibuat dengan bahasa pemrograman PHP dan penyimpanan menggunakan databse MySQL. Dengan adanya sistem informasi setoran tahfidz Al-Qur’an ini dapat mempermudah pencatatan dan penyimpana data hafalan siswa SMP QU dan membuat evaluasi bulanan siswa lebih efisien.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Subjects: | 0 Research > Ilmu Komputer 0 Research > Ilmu Komputer > Sistem Informasi |
Divisions/ Fakultas/ Prodi: | Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Informasi (S1) |
Depositing User: | Fani Alivia S.S.i |
Date Deposited: | 14 Jun 2023 03:22 |
Last Modified: | 14 Jun 2023 04:02 |
URI: | http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/5520 |
Actions (login required)
View Item |