SISTEM INFORMASI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KOTA PADANG PANJANG BERBASIS PHP DAN DATABASE MYSQL

Akbar, Fadillah (2020) SISTEM INFORMASI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KOTA PADANG PANJANG BERBASIS PHP DAN DATABASE MYSQL. Diploma thesis, Universitas Putra Indonesia YPTK.

[img]
Preview
Text
TA_FADILLAH AKBAR_16101152600017_ABSTRAK.pdf

Download (90kB) | Preview
[img]
Preview
Text
TA_FADILLAH AKBAR_16101152600017_BAB I.pdf

Download (178kB) | Preview
[img]
Preview
Text
TA_FADILLAH AKBAR_16101152600017_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (95kB) | Preview
[img] Text
TA_FADILLAH AKBAR_16101152600017_FULL TEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (7MB)

Abstract

Saat ini komputer hampir dapat dijumpai di setiap kantor pemerintah, perusahaan, sekolah, atau bahkan rumah tangga. Perkembangan teknologi komputer yang sangat pesat, khususnya dibidang perangkat lunak, membuat komputer menjadi semakin user friendly dan telah menjadikannya suatu kebutuhan bagi kalangan tertentu, misalnya kalangan bisnis. Dalam melakukan pekerjaan mereka sangat tergantung pada komputer. Komputer tidak lagi hanya digunakan sebagai pengganti mesintik ataupun alat hitung, namun kini juga banyak digunakan dalam membantu pembuatan keputusan penting. Akibatnya, informasi yang disimpan memerlukan pengamanan yang dapat melindungi terhadap akses orang yang tidak atau berhak. Dan dengan adanya perkembangan teknologi ini maka pada penelitian ini telah dikembangkan sebuah system untuk pelayanan kesehatan yang ada di Rumah Sakit Umum Daerah Kota Padang Panjang. Metode yang digunakan untuk aplikasi ini adalah Data Flow Diagram dan Entity Relationship Diagram. Dan untuk bahasa pemrogramannya menggunakan PHP sedangkan untuk basisdatanya menggunakan MySQL. Sistem informasi yang dibangun ini mampu memberikan kemudahan informasi untuk admin, perawat, dan direktur untuk melakukan tugasnya. Membantu admin, perawat, dan direktur untuk mencari informasi yang berkaitan dengan pelayanan kesehatan masyarakat. Sistem informasi ini memberikan informasi tentang pelayanan yang diselenggarakan oleh para bagian petugas rumah sakit. Dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: 0 Research > Ilmu Komputer
0 Research > Ilmu Komputer > Sistem Informasi
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Ilmu Komputer > Manajemen Informatika (D3)
Depositing User: Fani Alivia S.S.i
Date Deposited: 11 Apr 2023 07:32
Last Modified: 11 Apr 2023 07:32
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/4884

Actions (login required)

View Item View Item