Jaslan, Wafiq Ilhamullah (2023) SISTEM INFORMASI PENGOLAHAN DATA PASIEN PADA PUSKESMAS BUKIT SILEH MENGGUNAKAN BAHASA PEMOGRAMAN PHP DAN DATABASE MYSQL. Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia YPTK Padang.
Text
Skripsi_19101152610090_Wafiq Ilhamullah jaslan_Abstrak.pdf Download (59kB) |
|
Text
Skripsi_19101152610090_Wafiq Ilhamullah jaslan_BAB I.pdf Download (231kB) |
|
Text
Skripsi_19101152610090_Wafiq Ilhamullah jaslan_Daftar Pustaka.pdf Download (124kB) |
|
Text
Skripsi_19101152610090_Wafiq Ilhamullah jaslan_Full Text.pdf Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
Abstract
Puskesmas Bukit Sileh merupakan sarana kesehatan masyarakat yang terletak di Jalan Kasiek Badoro Nagari Selayo Tanang Bukit Sileh, Kecamatan Lembang Jaya, Kabupaten Solok. Fungsi dari puskesmas tersebut adalah sebagai pusat pembangunan berwawasan kesehatan, pusat pemberdayaan masyarakat dan keluarga menuju masyarakat yang mandiri dan sehat serta sebagai pusat pelayanan strata I (pelayanan tingkat dasar). Puskesmas Bukit Sileh yang dulunya merupakan non rawat inap, sekarang sudah berstatus rawat inap. Juga sudah memiliki Instalasi Gawat Darurat yang diperuntukkan untuk masyarakat Bukit Sileh. Metodologi penelitian adalah suatu ilmu pengetahuan yang membicarakan mengenai bagaimana cara-cara dalam melaksanakan suatu penelitian yang benar, yang membahas tentang bagaimana mencari, mencatat, merumuskan, serta menganalisis sampai menyusun laporan berdasarkan fakta-fakta atau gejala-gejala secara ilmiah. Sebelum melakukan pengambilan data ditempat objek penelitian, sebuah penelitian harus mengetahui masalah apa yang sedang terjadi disekitaran objek karna merupakan langkah yang sangat penting dalam proses penelitian. Dimulai dari mencari permasalahan yang dihadapi, mengidentifikasi sumber dari permasalahan yang didapat, serta menciptakan penjelasan dari permasalahan yang sudah diidentifikasi. Diperlukannya identifikasi masalah dalam penelitian adalah untuk memecahkan suatu masalah yang dihadapi, sehingga akan mengacu pada hipotesa awal dan melanjutkannya pada penelitian yang sebenarnya. Hasil dari perancangan sistem ini diharapkan dapat mempermudah pengolahan data pasien pada Puskesmas Bukit Sileh dapat mengolah data rekam medis secara cepat dan tepat. Kata Kunci : Puskesmas, Sistem Informasi, PHP, MySQL
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Subjects: | 0 Research > Ilmu Komputer > Database 0 Research > Ilmu Komputer 0 Research > Ilmu Komputer > Sistem Informasi |
Divisions/ Fakultas/ Prodi: | Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Informasi (S1) |
Depositing User: | Ryan Ariadi A.Md |
Date Deposited: | 17 Sep 2024 02:46 |
Last Modified: | 17 Sep 2024 02:46 |
URI: | http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/11828 |
Actions (login required)
View Item |