PERANCANGAN SISTEM INFORMASI BERBASIS WEB DENGAN METODE CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT PADA KLINIK GIGI KOPIDENT MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN PHP DAN DATABASE MYSQL

Afrida, Afrida (2023) PERANCANGAN SISTEM INFORMASI BERBASIS WEB DENGAN METODE CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT PADA KLINIK GIGI KOPIDENT MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN PHP DAN DATABASE MYSQL. Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia YPTK Padang.

[img] Text
Skripsi_19101152610048_Afrida_Abstrak.pdf

Download (91kB)
[img] Text
Skripsi_19101152610048_Afrida_BAB I.pdf

Download (252kB)
[img] Text
Skripsi_19101152610048_Afrida_DAftar Pustaka.pdf

Download (232kB)
[img] Text
Skripsi_19101152610048_Afrida_Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Customer Relationship Management (CRM) saat ini merupakan salah satu strategi yang digunakan oleh perusahaan untuk lebih mengetahui dan memahami pasiennya, sehingga perusahaan dapat memberikan pelayanan yang terbaik serta membina hubungan jangka panjang yang lebih baik dengan pasiennya. Customer Relationship Management (CRM) adalah aktivitas, usaha dan strategi yang melibatkan seluruh sumber daya untuk menjalin, mengelola, dan mempertahankan hubungan dengan pasien yang ada, untuk mengetahui kebutuhan dan keinginan pasien. Sistem informasi adalah kumpulan dari beberapa sistem di dalam suatu organisasi yang mengumpuslkan, memproses, menyimpan dan mendistribusikan informasi sebagai pendukung pengambilan keputusan dan pengendalian dalam organisasi Pada era globalisasi sekarang ini sistem informasi merupakan salah satu alternatif untuk mempermudah pekerjaan yang ada, misalnya seperti pada Klinik Gigi Kopident untuk suatu proses media promosi . Media promosi pada suatu kegiatan pekerjaan merupakan hal yang sangat penting karena berhubungan proses pemesanan yang bisa dikatakan sebagai nilai jual beli dari pekerjaan yang memperjualbelikan jasa. Kata kunci Sistem Informasi, Customer Relationship Management (CRM

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: 0 Research > Ilmu Komputer > Database
0 Research > Ilmu Komputer
0 Research > Ilmu Komputer > Sistem Informasi
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Informasi (S1)
Depositing User: Ryan Ariadi A.Md
Date Deposited: 13 Sep 2024 08:26
Last Modified: 13 Sep 2024 08:26
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/11822

Actions (login required)

View Item View Item