PENERAPAN METODE RAPID APPLICATION DEVELOPMENT (RAD) DALAM SISTEM INFORMASI E-COMMERCE PENJUALAN PADA TOKO HARIAN FIPO

JASNI, WULAN FEBRIA (2023) PENERAPAN METODE RAPID APPLICATION DEVELOPMENT (RAD) DALAM SISTEM INFORMASI E-COMMERCE PENJUALAN PADA TOKO HARIAN FIPO. Sarjana thesis, Universitas Putera Indonesia YPTK Padang.

[img] Text
SKRIPSI_19101152610498 WULAN FEBRIA JASNI_ABSTRAK.pdf

Download (183kB)
[img] Text
SKRIPSI_19101152610498 WULAN FEBRIA JASNI_BAB I.pdf

Download (422kB)
[img] Text
SKRIPSI_19101152610498 WULAN FEBRIA JASNI_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (408kB)
[img] Text
SKRIPSI_19101152610498 WULAN FEBRIA JASNI_FULLTEKS.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

Perkembangan teknologi informasi yang kian maju serta dinamis dan persaingan pasar global yang semakin meningkat membuat semua persaingan baik tenaga kerja ataupun bidang usaha menjadi semakin ketat. Toko Harian Fipo adalah salah satu usaha yang menjual barang-barang harian seperti sabun, shampoo, mie instan, dan lain-lain. Proses pemesanan barang oleh pelanggan berlangsung dengan cara mendatangi toko tersebut, sehingga waktu yang dibutuhkan relative lama dan kurang kurang efektif, laporan penjualan juga rentan keliru. Tujuan dari penelitian ini adalah mempermudah pelanggan dalam melakukan pembelian produk secara online. Dalam penelitian ini menggunakan metode Rapid Application Development (RAD). Tujuan dari penerapan metode rapid application development (RAD) untuk melakukan penjualan secara online dan pengembangan sistem informasi hanya membutuhkan waktu yang singkat. Hasil penelitian ini diharapkan dapat meningkatkan penjualan dan pembuatan laporan penjualan pada Toko Harian Fipo lebih efektif dan efisien.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: 0 Research > Ilmu Komputer > Sistem Informasi
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Ilmu Komputer
Depositing User: Tri Wahyuni Oktanita A.Md
Date Deposited: 13 Aug 2024 04:09
Last Modified: 13 Aug 2024 04:09
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/11684

Actions (login required)

View Item View Item