PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SPARE PART TOKO DUTA MOTOR DENGAN MENGGUNAKAN METODE EOQ DAN ROP

Ardina, Silvia (2021) PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SPARE PART TOKO DUTA MOTOR DENGAN MENGGUNAKAN METODE EOQ DAN ROP. Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia "YPTK" Padang.

[img] Text
SKRIPSI_SILVIA ARDINA_17101152610091_ABSTRAK.pdf

Download (383kB)
[img] Text
SKRIPSI_SILVIA ARDINA_17101152610091_BAB 1.pdf

Download (332kB)
[img] Text
SKRIPSI_SILVIA ARDINA_17101152610091_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (325kB)
[img] Text
SKRIPSI_SILVIA ARDINA_17101152610091_FULL TEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

Penelitian ini di lakukan pada Tokoh Duta Motor. Toko Duta Motor memiliki masalah yang sering terjadi dalam penjualan dan pembelian barang yang tidak diolah secara komputerisasi sangat tidak efektif sehingga dapat mempegaruhi proses pembelian barang, penjualan barang dan pengeluaran yang tidak jelas. Pengumpulan data di lakukan dengan survei ke toko Duta Motor, mewawancarai sejumlah personil, membaca literature dan pengujian laboratorium. Metode analisa dan perancangan yang di gunakan EOQ DAN ROP pada Tokoh Duta Motor mengunakan bahasa pemograman PHP dan Database MySQL sehingga proses tersebut lebih cepat dan pengelolaan data berupa laporan hasil proses dapat di kelola dan di simpan dengan mudah. Kata Kunci : Sistem Informasi Penjualan, EOQ, Toko Duta Motor.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: 0 Research > Ilmu Komputer > Sistem Informasi
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Informasi (S1)
Depositing User: Anggi Anggi A.Md
Date Deposited: 30 Jul 2024 02:11
Last Modified: 02 Aug 2024 02:14
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/11419

Actions (login required)

View Item View Item