PENGARUH KARAKTERISTIK DEWAN KOMISARIS TERHADAP EARNINGS MANAGEMENT DENGAN LEVERAGE SEBAGAI VARIABEL KONTROL (STUDI KASUS PADA PERUSAHAAN YANG TERGOLONG LQ45 TERDAFTAR DIBURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2013-2017)

SURPITRI, SURPITRI (2019) PENGARUH KARAKTERISTIK DEWAN KOMISARIS TERHADAP EARNINGS MANAGEMENT DENGAN LEVERAGE SEBAGAI VARIABEL KONTROL (STUDI KASUS PADA PERUSAHAAN YANG TERGOLONG LQ45 TERDAFTAR DIBURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2013-2017). Sarjana thesis, UNIVERSITAS PUTRA INDONESIA “YPTK” PADANG.

[img] Text
15101155110486_SURPITRI_ABSTRAK.pdf

Download (181kB)
[img] Text
15101155110486_SURPITRI_BAB I.pdf

Download (305kB)
[img] Text
15101155110486_SURPITRI_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (338kB)
[img] Text
15101155110486_SURPITRI_FULL TEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisa pengaruh Karakteristik Dewan Komisaris terhadap Earnings Management. Independensi Dewan Komisaris (IDK), Komposisi Dewan Komisaris (KDK), Ukuran Dewan Komisaris (UDK) digunakan sebagai variabel independen dan Earnings Management digunakan sebagai variabel dependen. Satu variabel digunakan sebagai variabel kontrol yaitu Leverage. Data yang digunakan adalah data sekunder berupa laporan keuangan dan annual report tahun 2013 sampai 2017. Sampel pada penelitian ini adalah perusahaan yang tergolong LQ45 terdaftar di Bursa Efek Indonesia sebanyak 24 perusahaan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Independensi Dewan Komisaris (IDK) secara parsial tidak mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap Earnings Management. Komposisi Dewan Komisaris (KDK) secara parsial mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap Earnings Management. Ukuran Dewan Komisaris (UDK) secara parsial mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap Earnings Management. Leverage tidak berpengaruh terhadap earnings management. Dapat disimpulkan bahwa secara simultan antara Indenpendensi Dewan Komisaris (IDK) , Komposisi Dewan Komisaris (KDK), Ukuran Dewan Komisaris (UDK) dan Leverge berpengaruh signifikan terhadap Earnings Management.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: 0 Research > Ekonomi dan Bisnis > Bisnis
0 Research > Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Depositing User: Anggi Anggi A.Md
Date Deposited: 16 Feb 2024 03:31
Last Modified: 16 Feb 2024 03:31
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/9807

Actions (login required)

View Item View Item