PENGARUH KEPERCAYAAN, HARGA DAN PERSEPSI RISIKO TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN ONLINE SHOP (Studi Kasus Pelanggan Shopee Pada Mahasiswa ManajemenAngkatan 16 Universitas Putra Indonesia “YPTK” Padang)

Yuliani, Tia (2020) PENGARUH KEPERCAYAAN, HARGA DAN PERSEPSI RISIKO TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN ONLINE SHOP (Studi Kasus Pelanggan Shopee Pada Mahasiswa ManajemenAngkatan 16 Universitas Putra Indonesia “YPTK” Padang). Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia YPTK.

[img] Text
SKRIPSI_TIA YULIANI_16101155310452_ABSTRAK INDONESIA.pdf

Download (78kB)
[img] Text
SKRIPSI_TIA YULIANI_16101155310452_BAB I.pdf

Download (332kB)
[img] Text
SKRIPSI_TIA YULIANI_16101155310452_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (104kB)
[img] Text
SKRIPSI_TIA YULIANI_16101155310452_FULL TEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

PenelitianinibertujuanuntukmengujiseberapabesarpengaruhKepercayaan, Harga dan Persepsi Resiko Terhadap Keputusan PembelianOnlne Shop (Studi KasusPelanggan Shopee Pada Mahasiswa Manajemen Angkatan 16 Universitas Putra Indonesia“YPTK” Padang).Sampel dalam penelitian ini berjumlah 87 responden yang di dapat dengan rumus slovin pada populasi MahasiswaManajemen Angkatan 16 Universitas Putra Indonesia “YPTK” Padang sebanyak 656.Metodeanalisis yang digunakanadalah metode deskriptif yang menggunakan analisis regresi linear berganda dengan menggunakan SPSS 21.0. Hasilpenelitian yang didapatkanberdasarkanUjiParsial (Uji t) diperolehKepercayaan dan Persepsi Resiko secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadapKeputusan Pembelian Online shop, harga secara parsial berpengaruh negative dan tidak signifikan dengan (Sig > 0,05), kemudian berdasarkan Uji Simultan (Uji F) diperolehKepercayaan, Harga Dan Persepsi Resikosecara bersama- sama berpengaruh signifikan terhadap Keputusan Pembelian online shop dengan (Sig < 0,05).

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: 0 Research > Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen (S1)
Depositing User: Fani Alivia S.S.i
Date Deposited: 19 Jan 2024 02:15
Last Modified: 19 Jan 2024 02:15
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/9333

Actions (login required)

View Item View Item