ANALISA KUALITAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN KEPUASAN DALAM PENGIRIMAN BARANG DI JNE KOTA PADANG DENGAN METODE COBIT MENGGUNAKAN BAHASA PEMOGRAMAN PHP DAN DATABASE MYSQL

Radha, Afrila (2021) ANALISA KUALITAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN KEPUASAN DALAM PENGIRIMAN BARANG DI JNE KOTA PADANG DENGAN METODE COBIT MENGGUNAKAN BAHASA PEMOGRAMAN PHP DAN DATABASE MYSQL. Sarjana thesis, UNIVERSITAS PUTRA INDONESIA YPTK PADANG.

[img] Text (Abstrak)
Skripsi_16101152610545_Afrila Radha_Abstrak.pdf

Download (289kB)
[img] Text (BAB I)
Skripsi_16101152610545_Afrila Radha_BAB I.pdf

Download (423kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Skripsi_16101152610545_Afrila Radha_Daftar Pustaka.pdf

Download (288kB)
[img] Text (Full Text)
Skripsi_16101152610545_Afrila Radha_Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

ABSTRAK JUDUL SKRIPSI : QUALITY ANALYSIS OF SATISFACTION MANAGEMENT INFORMATION SYSTEM IN THE DELIVERY OF GOODS IN JNE PADANG CITY WITH COBIT METHOD USING PHP PROGRAMMING LANGUAGE AND MYSQL DATABASE NAMA : AFRILA RADHA NO BP : 16101152610545 PROGRAM STUDI : SISTEM INFORMASI FAKULTAS : ILMU KOMPUTER PEMBIMBING : 1. Syafri Arlis, S.Kom., M.Kom 2. Mutiana Pratiwi, S.Kom., M.Kom JNE Cabang Padang dengan sejumlah kantor cabang pembantu telah berusaha memenuhi semua faktor atau unsur–unsur yang menjadi pertimbangan para pelanggan, namun perusahaan belum mengetahui bagaimana penilaian para pelanggan terhadap JNE. Dengan fenomena tersebut penulis berusaha untuk mengetahui tentang tanggapan para pelanggan terhadap kualitas pelayanan JNE Cabang Padang. Dari tanggapan tersebut dapat diketahui kelebihan dan kekurangan JNE Cabang Padang sehingga dapat dievaluasi apakah strategi pemasaran yang selama ini diterapkan oleh JNE Cabang Padang sudah sesuai atau perlu dilakukan perubahan sehingga dicapai target yang diharapkan. Untuk mengetahui sejauh mana kemampuan JNE memberikan kepuasan melalui pelayanannya, diperlukan riset pemasaran. Informasi dari hasil riset pemasaran tersebut bertujuan mengetahui sikap dan perilaku para pelanggan terhadap apa yang paling berpengaruh dalam pengambilan keputusan menjadi pelanggan JNE Cabang Padang Kata Kunci : Website, Analisi Sistem Informasi, JNE, Cobit

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: 0 Research > Ilmu Komputer
0 Research > Ilmu Komputer > Sistem Informasi
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Ilmu Komputer
Depositing User: Ryan Ariadi A.Md
Date Deposited: 07 Dec 2023 07:29
Last Modified: 07 Dec 2023 07:29
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/8442

Actions (login required)

View Item View Item