PERANCANGAN SISTEM PENGOLAHAN DATA BARANG PADA TOKO KACA BUSUR MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN PHP DAN DATABASE MYSQL

Asria, Ariq Fakhri (2020) PERANCANGAN SISTEM PENGOLAHAN DATA BARANG PADA TOKO KACA BUSUR MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN PHP DAN DATABASE MYSQL. Sarjana thesis, UNIVERSITAS PUTRA INDONESIA YPTK PADANG.

[img] Text
Skripsi_14101152610433_Ariq Fakhri Asria_Abstrak.pdf

Download (9kB)
[img] Text
Skripsi_14101152610433_Ariq Fakhri Asria_BAB I.pdf

Download (18kB)
[img] Text
Skripsi_14101152610433_Ariq Fakhri Asria_Daftar Pustaka.pdf

Download (10kB)
[img] Text
Skripsi_14101152610433_Ariq Fakhri Asria_Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only until April 2020.

Download (420kB)

Abstract

ABSTRAK JUDUL : PERANCANGAN SISTEM PENGOLAHAN DATA BARANG PADA TOKO KACA BUSUR MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN PHP DAN DATABASE MYSQL NAMA : ARIQ FAKHRI ASRIA NOMOR BP : 14101152610433 FAKULTAS : ILMU KOMPUTER JURUSAN : SISTEM INFORMASI PEMBIMBING : 1. Fajrul Islami, S.Kom, M.Kom 2. Harkamsyah Andrianof, S.Kom, M.Kom Perkembangan teknologi komputerisasi yang begitu cepat, tidak heran jika informasi dapat kita terima dengan cepat pula. Tetapi hal ini belum sepenuhnya dimanfaatkan oleh Toko Kaca Busur. Hal ini terlihat dalam pengolahan data barang belum yang optimal dimana permasalahan yang sedang terjadi saat ini adalah sistem pengolahan data barang masih dilakukan secara manual sehingga membutuhkan waktu yang lama dalam mencari data barang serta masih kesulitan dalam membuat laporan persediaan barang secara cepat dan akurat. Penulis merancang sistem informasi pengontrolan pengolahan data barang dengan menggunakan metode EOQ pada Toko Kaca Busur karena dengan sistem informasi pengolahan data barang ini akan dapat membantu mengolah data persediaan barang dengan efisien dan akurat. Dalam merancang sistem baru ini digunakan bahasa pemrograman PHP, UML dan database MySQL. Hasil dari penelitian ini adalah sebuah sistem informasi yang dapat membantu dalam mengolah data persediaan barang dengan efisien dan akurat sehingga dapat menghindari penumpukan stok digudang atau kekosongn stok serta dapat menyajikan laporan yang lengkap, tepat dan akurat Kata kunci: Sistem, Informasi, Persediaan, Barang, EOQ, PHP, MySQL

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: 0 Research > Ilmu Komputer
0 Research > Ilmu Komputer > Sistem Informasi
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Ilmu Komputer
Depositing User: Ryan Ariadi A.Md
Date Deposited: 24 Nov 2023 08:19
Last Modified: 24 Nov 2023 08:19
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/8242

Actions (login required)

View Item View Item