PENGHINDARAN PAJAK MELALUI KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL SEBAGAI VARIABEL MODERASI : PROFITABILITAS, LEVERAGE, KOMISARIS INDEPENDEN (STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI DENGAN TAHUN PENGAMATAN 2016-2020)

Apriani, Gita (2022) PENGHINDARAN PAJAK MELALUI KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL SEBAGAI VARIABEL MODERASI : PROFITABILITAS, LEVERAGE, KOMISARIS INDEPENDEN (STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI DENGAN TAHUN PENGAMATAN 2016-2020). Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia YPTK.

[img] Text
SKRIPSI_GITA APRIANI_18101155110260_ABSTRAK.pdf

Download (302kB)
[img] Text
SKRIPSI_GITA APRIANI_18101155110260_BAB I.pdf

Download (333kB)
[img] Text
SKRIPSI_GITA APRIANI_18101155110260_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (494kB)
[img] Text
SKRIPSI_GITA APRIANI_18101155110260_FULL TEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh Profitabilitas, Leverage, Komisaris Independen Terhadap Penghindaran Pajak dengan Kepemilikan Instatusional sebagai Variabel Moderasi (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di BEI Dengan Tahun Pengamatan 2016 – 2020). Sampel penelitian ini diambil dengan menggunakan metode purposive sampling dan berdasarkan kriteria yang telah ditentukan maka diperoleh sampel sebanyak 43 perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Tahun 2016 – 2020. Metode analisis yang digunakan adalah analisis Deskriftif, uji asumsi klasik, uji hipotesis, uji parsial t, uji statistik f Dan koefisien determinasi (R2), dengan menggunakan alat bantu aplikasi SPSS (Statistical Product and Servive Solutions). Hasil penelitian maka diperoleh Profitabilitas secara parsial berpengaruh terhadap penghindaran pajak. Leverage secara parsial tidak berpengaruh terhadap penghindaran pajak. Komisaris Independen secara parsial berpengaruh terhadap penghindaran pajak. Profitabilitas, Leverage dan Komisaris Independen secara simultan berpengaruh terhadap penghindaran pajak. Profitabilitas secara parsial berpengaruh negatif dan signifikan terhadap Penghindaran Pajak yang dimoderasi oleh Kepemilikan Instatusional. Leverage secara parsial berpengaruh negatif dan signifikan terhadap Penghindaran Pajak yang dimoderasi oleh Kepemilikan Instatusional. Komisaris Independen secara parsial tidak berpengaruh negatif dan signifikan terhadap Penghindaran Pajak yang dimoderasi oleh variabel Kepemilikan Instatusional. Profitabilitas, Leverage dan Komisaris Independen secara simultan berpengaruh terhadap penghindaran pajak.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: 0 Research > Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
0 Research > Ekonomi dan Bisnis > Perpajakan
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi (S1)
Depositing User: Fani Alivia S.S.i
Date Deposited: 05 Oct 2023 10:01
Last Modified: 05 Oct 2023 10:01
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/7537

Actions (login required)

View Item View Item