ANALISIS STABILITAS TANAH LEMPUNG DENGAN CAMPURAN LIMBAH TERUMBU KARANG

Hidayat, Miftahul (2021) ANALISIS STABILITAS TANAH LEMPUNG DENGAN CAMPURAN LIMBAH TERUMBU KARANG. Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia YPTK.

[img]
Preview
Text
TUGAS AKHIR_17101154330027 MIFTAHUL HIDAYAT_ABSTRAK.pdf

Download (5kB) | Preview
[img]
Preview
Text
TUGAS AKHIR_17101154330027 MIFTAHUL HIDAYAT_BAB I.pdf

Download (399kB) | Preview
[img]
Preview
Text
TUGAS AKHIR_17101154330027 MIFTAHUL HIDAYAT_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (180kB) | Preview
[img] Text
TUGAS AKHIR_17101154330027 MIFTAHUL HIDAYAT_FULLTEKS.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

Penelitian tugas akhir ini bersifat eksperimen dimana penelitian ini bertujuan untuk memperbaiki susunan dan struktur tanah yang bermasalah sehingga tanah tersebut baik dan layak untuk dibangun suatu konstruksi diatasnya. Perbaikan susunan dan struktur tanah ini menggunakan campuran limbah terumbu karang, dimana terumbu karang mengandung zat kapur (CaCO3), suatu zat yang bagus apabila dicampurkan dengan tanah untuk memperbaiki susunan partikel tanah. Penelitian ini dilakukannya berbagai pengujian lapangan maupun laboratorium seperti Pengujian Batas Konsistensi Tanah (atterberg Limit), Pengujian Kepadatan Tanah dan Pengujian CBR (California bearing ratio) dengan mengolah dan menganalisis data-data kuantitatif yang diperoleh dalam penelitian. Pengujian yang dilakukan untuk stabilisasi atau perbaikan tanah dengan menggunakan campuran limbah terumbu karang dinilai efektif dikarakan campuran tersebut memperbaiki sifat fisis dan mekanis tanah yang bermasalah. Kata Kunci : Stabilitas Tanah, Terumbu Karang, Kepadatan Tanah, CBR

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: 0 Research > Teknik > Sipil
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Teknik > Teknik Sipil (S1)
Depositing User: Tri Wahyuni Oktanita A.Md
Date Deposited: 17 Jul 2023 02:53
Last Modified: 17 Jul 2023 02:53
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/6091

Actions (login required)

View Item View Item