Pengaruh Promosi, Komunikasi Dan Kepercayaan Terhadap Pengambilan Keputusan Dalam Menjalankan E-Commerce Networking Bussiness Di Kota Padang (Study Kasus Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Jurusan Manajemen Universitas Putra Indonesia YPTK Padang)

Zefriyenni, Zefriyenni and Salim, Emil and WAHANA, SINTA (2020) Pengaruh Promosi, Komunikasi Dan Kepercayaan Terhadap Pengambilan Keputusan Dalam Menjalankan E-Commerce Networking Bussiness Di Kota Padang (Study Kasus Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Jurusan Manajemen Universitas Putra Indonesia YPTK Padang). Jurnal EKOBISTEK Fakultas Ekonomi, 9 (1). pp. 63-71. ISSN 2301-5268

[img]
Preview
Text
271.pdf

Download (335kB) | Preview

Abstract

Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar Pengaruh Promosi, Komunikasi, dan Kepercayaan Terhadap Pengambilan Keputusan Dalam Menjalankan E-commerce Networking Bussiness di Kota Padang. Metode pengumpulan data melalui survei dan mengedarkan kusioner, dengan sampel 89 responden. Metode analisis yang digunakan adalah analisis regresi berganda dengan SPSS versi 2.1. Hasil penelitian yang didapatkan berdasarkan Uji Parsial (Uji t) diperoleh: (a) Promosi memiliki pengaruh sebesar 0,062 terhadap pengambilan keputusan. Maka promosi tidak berpengaruh signifikan dengan H0 diterima dan H1 ditolak.(b) Komunikasi memiliki pengaruh sebesar 0,000 terhadap pengambilan kepuitusan. Maka komunikasi memiliki pengaruh yang signifikan dengan H0 ditolak dan H2 diterima. (c) Kepercayaan memiliki pengaruh sebesar 0,918 terhadap pengambilan keputusan. Maka kepercayaan tidak berpengaruh signifikan dengan H0 diterima dan H3 ditolak. (d) Promosi, komunikasi dan kepercaayaan memiliki pengaruh sebesar 21,321 terhadap pengambilan keputusan. Maka secara bersama-sama Promosi, Komunikasi dan Kepercayaan berpengaruh positif dan signifikan dengan demikian H0 ditolak dan H4 diterima. Kata Kunci : Promosi, Komunikasi, Kepercayaan dan Pengambilan Keputusan.

Item Type: Article
Subjects: 0 Research > Ekonomi dan Bisnis
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Depositing User: Ryan Ariadi A.Md
Date Deposited: 26 May 2023 04:07
Last Modified: 26 May 2023 04:07
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/5222

Actions (login required)

View Item View Item