Sistem Pakar Dalam Identifikasi Keterampilan Penyandang Disabilitas Menggunakan Metode Forward Chaining (Studi Kasus: Panti Sosial Bina Grahita Harapan Ibu Padang)

Irsyad, Aulya (2020) Sistem Pakar Dalam Identifikasi Keterampilan Penyandang Disabilitas Menggunakan Metode Forward Chaining (Studi Kasus: Panti Sosial Bina Grahita Harapan Ibu Padang). Masters thesis, Universitas Putra Indonesia YPTK.

[img]
Preview
Text
THESIS_AULYA IRSYAD_181321056_181321056_ABSTRAK.pdf

Download (182kB) | Preview
[img]
Preview
Text
THESIS_AULYA IRSYAD_181321056_181321056_BAB I.pdf

Download (288kB) | Preview
[img]
Preview
Text
THESIS_AULYA IRSYAD_181321056_181321056_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (309kB) | Preview
[img] Text
THESIS_AULYA IRSYAD_181321056_181321056_FULL TEKS.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Dinas sosial provinsi sumatera barat menunjuk UPTD PSBGHI sebagai salah satu unit pelaksaan teknis yang bertanggung jawab pada penyandang disabilitas memiliki keterbatasan fisik, mental, intelektual atau sensorik dalam jangkan waktu yang lama. Hambatan yang menyulitkan pada penyandang disabilitas, susahnya berinteraksi dengan lingkungan dan sikap masyarakat. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan membantu proses identifikasi keterampilan yang dilakukan petugas pada penyandang disabilitas. Untuk mengidentifikasi keterampilan penyandang disabilitas ini mengunakan metode Forward Chaining, data yang digunakan adalah data Penyandang Disabilitas Pada panti sosial bina grahita harapan ibu padang. Pengujian yang dilakukan terhadap seorang penyandang disabilitas dengan menampilkan 6 jenis keterampilan dan 47 item penilaian. Sistem ini dirancang mengunakan bahasa pemograman PHP. Adapun tingkat akurasi penelitian ini mencapai 82% maka sistem ini dapat diimplementasikan dan dapat membantu kinerja petugas Dalam Identifikasi Keterampilan Bagi penyandang disabilitas. Kata kunci: Forward Chaining, Identifikasi, Keterampilan, Panti Asuhan

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: 0 Research > Ilmu Komputer > Sistem Pakar
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Ilmu Komputer > Magister Ilmu Komputer (S2)
Depositing User: Tri Wahyuni Oktanita A.Md
Date Deposited: 07 Mar 2023 03:12
Last Modified: 07 Mar 2023 03:12
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/4363

Actions (login required)

View Item View Item