DATA MINING DENGAN METODE NAÏVES BAYES CLASSIFER DALAM MEMPREDIKSI TINGKAT KEPUASAN PELAYANAN DOKUMEN KEPENDUDUKAN

Wirma, Susi (2022) DATA MINING DENGAN METODE NAÏVES BAYES CLASSIFER DALAM MEMPREDIKSI TINGKAT KEPUASAN PELAYANAN DOKUMEN KEPENDUDUKAN. Masters thesis, Universitas Putra Indonesia "YPTK".

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
TESIS_SUSI WIRMA_202321019_ABSTRAK.pdf

Download (9kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB 1)
TESIS_SUSI WIRMA_202321019_BAB 1.pdf

Download (152kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
TESIS_SUSI WIRMA_202321019_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (223kB) | Preview
[img] Text (FULL TEXT)
TESIS_SUSI WIRMA_202321019_FULL TESIS.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Kepuasan masyarakat terhadap layanan dokumen kependudukan merupakan hal yang sangat penting dalam peningkatan kualitas layanan sesuai yang diinginkan oleh masyarakat pada Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil. Tujuan dari Penelitian ini adalah untuk memprediksi tingkat kepuasan masyarakat terhadap kualitas layanan dan untuk mengetahui hasil dari akurasi yang telah didapatkan dengan menggunakan algoritma Naïve Bayes. Data yang diolah merupakan data layanan kependudukan Tahun 2022. Dari hasil data yang diolah, bisa digunakan untuk meningkatkan kualitas dalam pelayanan dokumen kependudukan dan juga bisa digunakan untuk mengevaluasi kinerja pelayanannya. Hal ini dilakukan untuk mengetahui sejauh mana nilai dan kualitas dari pelayanan yang diberikan oleh Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Pariaman kepada Masyarakat. Metode Naïve Bayes yang digunakan dalam penelitian ini untuk mencoba memprediksi kepuasan masyarakat terhadap kualitas pelayanan pada Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil. Hasil dari indeks kepuasan terhadap pelayanan dokumen kependudukan pada Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil menggunakan metode Naïve Bayes mendapatkan hasil dengan accuracy 100 %. Kata kunci : Data Mining, Klasifikasi, Naïve Bayes, Dokumen Kependudukan, , Indek Kepuasan.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: 0 Research > Ilmu Komputer > Sistem Informasi
0 Research > Ilmu Komputer > Teknologi Komputer
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Ilmu Komputer > Magister Ilmu Komputer (S2)
Depositing User: Anggi Anggi A.Md
Date Deposited: 04 Mar 2023 02:18
Last Modified: 04 Mar 2023 02:18
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/4203

Actions (login required)

View Item View Item