MAHENDRA, GAFY (2019) PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGENDALIAN PERSEDIAAN DAN PENJUALAN AYAM DENGAN METODE EOQ DAN ROP PADA USAHA RUMAH POTONG AYAM BUDI MULIA DENGAN SISTEM ONLINE. Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia "YPTK" Padang.
|
Text
GAFY MAHENDRA_14101152610505.pdf Download (78kB) | Preview |
Abstract
Perkembangan informasi teknologi sangat pesat bahkan di pelosokpelosok yang dulunya belum merasakan teknologi pun sekarang bisa menikmati layanan informasi teknologi secara online. Perusahaan yang sudah mapan dan maju biasanya sudah bisa mengatur manajemen persediaan barang pada perusahaan. Sebelumnya pada rumah ayam potong Budi Mulia masih kesulitan dalam memanajemen persediaan ayam dikarenakan masih bersifat manual. Mengendalikan persediaan atau inventory management yang tepat bukanlah hal yang mudah. Namun bila persediaan terlalu sedikit mengakibatkan resiko terjadinya kekurangan persediaan, karena sering kali persediaan tidak dapat didatangkan secara mendadak yang menyatakan terhentinya proses transaksi, tertundanya keuntungan, bahkan hilangnya pelanggan. Maka diperlukan sebuah aplikasi inventori kontrol untuk mengatur persediaan barang, maka kebutuhan perusahaan akan terpenuhi dengan cepat dan tepat, sehingga dapat mengontrol persediaan barang. Dengan adanya penyimpanan laporan dalam bentuk file dapat memungkinkan meminimalisir terjadinya kesalahan yang cukup fatal, seperti kehilangan arsip. Aplikasi ini dibangun dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP dan MySQL, yang dibantu dengan pemodelan UML (Unified Modeling Language).
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Additional Information: | 14101152610505 |
Subjects: | 0 Research > Ilmu Komputer > Database 0 Research > Ilmu Komputer > Sistem Informasi |
Divisions/ Fakultas/ Prodi: | Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Informasi (S1) |
Depositing User: | Masriadi, S.Kom., M.Kom |
Date Deposited: | 04 May 2019 02:24 |
Last Modified: | 04 May 2019 02:24 |
URI: | http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/2747 |
Actions (login required)
View Item |