ANGGRAINI, FERA (2019) DIVIDEN DAN KEPUTUSAN PENDANAAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN SEKTOR KONSUMSI YANG TERDAFTAR DIBEI. Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia "YPTK" Padang.
|
Text
15101155310597_FERA ANGGRAINI_ABSTRAK.pdf Download (66kB) | Preview |
Abstract
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar Pengaruh Keputusan Investasi, Kebijakan Dividen dan Keputusan Pendanaan secara simultan dan parsial terhadap Nilai Perusahaan. Sumber data adalah data sekunder dan teknik pengumpulan data melalui teknik perpustakaan dengan menggunakan buku-buku dan karangan ilmiah, dengan populasi sebanyak 42 perusahaan dan sampel 8 perusahaan dengan menggunakan teknik pengambilan sampel yaitu dengan purposive sampling. Metode analisis yang digunakan adalah uji asumsi klasik dan analisis regresi berganda. Hasil analisis regresi dalam penelitian ini menunjukkan, keputusan investasi dan keputusan pendanaan secara parsial berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan, sedangkan kebijakan dividen tidak berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan. Koefisien determinasi menunjukkan nilai sebesar 0,893 berarti bahwa variabel dependen dapat dijelaskan oleh tiga variabel independen dengan nilai 89,3%. Sedangkan sisanya sebesar 10,7% dijelaskan oleh faktor-faktor lain diluar model penelitian. Kata kunci : Keputusan Investasi, Kebijakan Dividen, Keputusan Pendanaan dan Nilai Perusahaan
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Additional Information: | 15101155310597 |
Subjects: | 0 Research > Ekonomi dan Bisnis > Pembiayaan dan Komersialisasi 0 Research > Ekonomi dan Bisnis > Manajemen |
Divisions/ Fakultas/ Prodi: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen (S1) |
Depositing User: | S.Sos Nurjasni Nurjasni |
Date Deposited: | 25 Feb 2019 04:19 |
Last Modified: | 25 Feb 2019 04:19 |
URI: | http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/2628 |
Actions (login required)
View Item |