YANI, DILA RESTI (2019) PENGARUH PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI DAN PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP PENGELOLAAN PERSEDIAAN DENGAN DISTRIBUSI SEBAGAI VARIABEL KONTROL PADA BUDIMAN SWALAYAN PADANG. Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia "YPTK" Padang.
|
Text
15101155110502_DILA RESTI YANI_ABSTRAK.pdf Download (82kB) | Preview |
Abstract
Dila resti yani, NoBp 15101155110502, jurusan akuntansi, 2014, Pengaruh Sistem Informasi Akuntansi Dan Pengendalian Internal Terhadap Pengelolaan Persediaan Dengan Distribusi Sebagai Variabel Kontrol Pada Budiman Swalayan Budiman Padang. Pembimbing I Ramdani Bayu Putra, SE, MM dan pembimbing II Berta Agus Petra, SE,Msi,. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimanakah pengaruh sistem informasi akuntansi dan pengendalian internal terhadap pengelolaan persediaan dengan distribusi sebagai varibel kontrol pada Swalayan Budiman Padang. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif. Sampel pada penelitian ini diambil pada seluruh karyawan Swalayan Budiman Padang yaitu sebanyak 38 orang karyawan. Pengumpulan data bersumber atau berasal dari kuesioner yang diisi oleh karyawan Swalayan Budiman Padang. Hasil penelitian menunjukan bahwa: Secara parsial ada pengaruh yang signifikan antara sistem informasi akuntansi terhadap pengelolaan persediaan, pada budiman swalayan kesalahan menolak data sebesar 0,05 (5%), sehingga hipotesis diterima. Sedangkan untuk pengendalian internal dan distribusi secara parsial tidak ada pengaruh terhadap pengelolaan persediaan pada kesalahan menolak data sebesar 0,05 (5%), sehingga hipotesis ditolak. Saran dalam penelitian ini adalah budiman swalayan lebih meningkatkan kegiatan sistem informasi akuntansi, pengendalian internal dan distribusi guna untuk menghadapi persaingan yang akan datang.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Additional Information: | 15101155110502 |
Subjects: | 0 Research > Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi |
Divisions/ Fakultas/ Prodi: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi (S1) |
Depositing User: | Users 147 not found. |
Date Deposited: | 02 Feb 2019 04:03 |
Last Modified: | 02 Feb 2019 04:03 |
URI: | http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/2269 |
Actions (login required)
View Item |