WULANDARI, CHINTIA (2019) PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS, FINANCIAL LEVERAGE DAN KOMPOSISI KOMISARIS INDEPENDEN TERHADAP EARNING MANAGEMENT ( Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia 2013-2017). Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia "YPTK" Padang.
|
Text
15101155310754_CHINTIA WULANDARI_ABSTRAK.pdf Download (16kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini meneliti tentang pengaruh ukuran perusahaan, profitabilitas, financial leverage dan komposisis komisaris independen terhadap manjemen laba. Ukuran perusahaan menggunakan total aktiva, profitabilitas menggunakan (ROA/ROI), financial leverage menggunakan proporsi hutang terhadap aset dan komposisi komisaris independen menggunakan anggota komisaris independen terhadap jumlah anggota komisaris dan manajemen laba menggunakan discretionary accruals. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini 164 perusahaan manufaktur yang terdaftar di bursa efek indonesia periode 2013-2017. Data yang digunakan merupakan data keuangan perusahaan manufaktur periode 2013-2017.berdasarkan teknik purposive sampling maka digunakan 50 perusahaan. Hipotesis dalam penelitian ini menggunakan analisis multi regresi. Hasil penelitian menyatakan bahwa profitabilitas memiliki pengaruh negatif tidak signifikan terhadap manajemen laba. Financial leverage dan ukuran perusahaan memiliki pengaruh negatif secara signifikan terhadap manajemen laba. Dan komposisis komisaris independen memiliki pengruh positif secara signifikan terhadap manajemen laba.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Additional Information: | 15101155310754 |
Subjects: | 0 Research > Ekonomi dan Bisnis > Keuangan 0 Research > Ekonomi dan Bisnis > Manajemen |
Divisions/ Fakultas/ Prodi: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen (S1) |
Depositing User: | Users 147 not found. |
Date Deposited: | 31 Jan 2019 02:17 |
Last Modified: | 31 Jan 2019 02:17 |
URI: | http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/2191 |
Actions (login required)
View Item |