ASYURA, DEVI (2019) RANCANG BANGUN PROTOTIPE LIFT BARANG MENGGUNAKAN MOTOR ARUS SEARAH DENGAN PERINTAH SMARTPHONE ANDROID. Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia "YPTK" Padang.
|
Text
14101152620111_DEVI ASYURA_ABSTRAK.pdf Download (7kB) | Preview |
Abstract
Lift merupakan suatu alat yang digunakan untuk menaikkan dan menurunkan muatan diantara gedung gedung bertingkat dengan menggunakan seperangkat alat mekanik baik disertai alat otomatis atau manual. Tugas akhir ini mengusulkan untuk merancang suatu prototipe lift barang menggunakan motor DC (arus searah) dengan perintah smartphone android. Dalam pengoperasian sebuah lift, pengendalian motor DC (arus searah) memegang peranan penting. Salah satu diantaranya adalah mengatur kecepatan putaran motor pada lift. Dengan perintah suara yang memanfaatkan fitur speech recognition pada sistem android, rancangan ini akan mengendalikan sebuah lift yang akan digerakkan oleh sebuah motor DC (arus searah) dengan motor driver sebagai pengendali gerak, arduino sebagai pengontrol keseluruhan rancangan dan bluetooh sebagai koneksi penghubung android ke arduino.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Additional Information: | 14101152620111 |
Subjects: | 0 Research > Ilmu Komputer > Robotik |
Divisions/ Fakultas/ Prodi: | Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Komputer (S1) |
Depositing User: | Users 147 not found. |
Date Deposited: | 25 Jan 2019 06:46 |
Last Modified: | 25 Jan 2019 06:47 |
URI: | http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/1937 |
Actions (login required)
View Item |