PENGARUH SOCIAL MEDIA MARKETING, E-WOM DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK SR12 (Studi Kasus Pada Kecamatan Lubuk Begalung, Padang)

Aulia, Wisni (2025) PENGARUH SOCIAL MEDIA MARKETING, E-WOM DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK SR12 (Studi Kasus Pada Kecamatan Lubuk Begalung, Padang). Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia YPTK Padang.

[img]
Preview
Text
Skripsi_21101155310733_Wisni Aulia_Abstrak.pdf

Download (186kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Skripsi_21101155310733_Wisni Aulia_Bab 1.pdf

Download (438kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Skripsi_21101155310733_Wisni Aulia_Daftar Pustaka.pdf

Download (413kB) | Preview
[img] Text
Skripsi_21101155310733_Wisni Aulia_Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar Pengaruh Social Media Marketing, Electronic Word of Mouth (e-wom) dan Harga terhadap Keputusan Pembelian Produk SR12 (Studi Kasus Pada Kecamatan Lubuk Begalung, Padang). Data dalam penelitian ini dikumpulkan melalui kuesioner yang disebar pada konsumen yang pernah membeli dan menggunakan produk SR12 Herbal & Kosmetik Skincare di Kota Padang, Kecamatan Lubuk Begalung. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini yaitu konsumen produk SR12 Herbal & Kosmetik Skincare. Dengan data yang terkumpul berjumlah 100 responden. Alat analisis data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan regresi linear berganda dengan program SPSS. Hasil Penelitian ini menunjukkan bahwa variabel social media marketing, electronic word of mouth (e-wom) serta harga berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian produk SR12 Herbal & Kosmetik Skincare. Kata Kunci : Social Media Marketing, Electronic Word of Mouth (e-wom), Harga dan Keputusan Pembelian

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: 0 Research > Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen (S1)
Depositing User: Ryan Ariadi A.Md
Date Deposited: 15 Jan 2026 04:40
Last Modified: 15 Jan 2026 04:40
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/14501

Actions (login required)

View Item View Item