PENGARUH CASH FLOW DAN HARGA SAHAM TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN KEBIJAKAN DEVIDEN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2019-2023

Ridwan, Muhammad (2025) PENGARUH CASH FLOW DAN HARGA SAHAM TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN KEBIJAKAN DEVIDEN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2019-2023. Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia YPTK Padang.

[img]
Preview
Text
Skripsi_Muhammad Ridwan_21101155310645_Abstrak.pdf

Download (13kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Skripsi_Muhammad Ridwan_20101155310128_Bab 1.pdf

Download (121kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Skripsi_Muhammad Ridwan_20101155310128_Daftar Pustaka.pdf

Download (92kB) | Preview
[img] Text
Skripsi_Muhammad Ridwan_20101155310128_Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh Cash flow, harga saham dan kebijakan deviden terhadap nilai perusahaan. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 220 perusahaan. Sementara sampel yang diambil sebanyak 35 perusahaan dengan menggunakan teknik kuantitatif. Metode pengumpulan data diambil dari perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Teknik analisa data yang digunakan adalah statistical program for social science (SPSS). Kemudian hasil pengujian hipotesis menunjukkan bahwa variabel (1) Cash Flow secara parsial berpengaruh signifikan terhadap Kebijakan Deviden dimana nilai sig 0,00 lebih kecil dari 0,05 (2) Harga Saham secara parsial berpengaruh signifikan terhadap Kebijakan Deviden dimana nilai sig 0,00 lebih Kecil dari 0,05 (3) Cash Flow secara parsial berpengaruh signifikan terhadap Nilai Perusahaan dimana nilai sig 0,00 lebih kecil dari 0,05 (4) Harga Saham secara parsial berpengaruh signifikan terhadap Nilai Perusahaan dimana nilai sig 0,00 lebih kecil dari 0,05 (5) Kebijakan Deviden secara parsial tidak berpengaruh signifikan terhadap Nilai Perusahaan dimana nilai sig 0,13 lebih besar dari 0,05 (6) Kebijakan Deviden dapat memediasi pengaruh signifikan Cash Flow terhadap Nilai Perusahaan dimana nilai pengaruh lansung lebih kecil dibanding dengan pengaruh tidak lansung yaitu (-0,240 < 0,004) (7) Kebijakan Deviden dapat memediasi pengaruh signifikan Harga Saham terhadap Nilai Perusahaan dimana nilai pengaruh (-0,192 < 1,067). Manajemen perusahaan perlu untuk memberikan perhatian khusus terhadap peningkatan nilai perusahaan sehingga dapat memaksimalkan sseiap divisi manajemen dengan cara meningkatkan asset dan memperkecil tingkata kewajiban yang ada dalam perusahaan agar kinerja perusahaan menjadi lebih baik dan dilirik oleh para investor dan calon investor. Kata Kunci : Cash flow, Harga saham, Kebijakan Deviden, dan Nilai Perusahaan

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: 0 Research > Ekonomi dan Bisnis
0 Research > Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen (S1)
Depositing User: Ryan Ariadi A.Md
Date Deposited: 29 Oct 2025 02:17
Last Modified: 29 Oct 2025 02:17
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/14076

Actions (login required)

View Item View Item