SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN EVALUASI KINERJA KEPOLISIAN DENGAN METODE SIMPLE MULTI ATTRIBUTE RATING TECHNIQUE (SMART)

Dewi, Sri Rahma (2023) SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN EVALUASI KINERJA KEPOLISIAN DENGAN METODE SIMPLE MULTI ATTRIBUTE RATING TECHNIQUE (SMART). Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia YPTK Padang.

[img] Text
Skripsi_19101152610088_TAMA SUCI RAHMADANI_Abstrak.pdf

Download (55kB)
[img] Text
Skripsi_19101152610088_TAMA SUCI RAHMADANI_BAB I.pdf

Download (240kB)
[img] Text
Skripsi_19101152610088_TAMA SUCI RAHMADANI_Daftar Pustaka.pdf

Download (187kB)
[img] Text
Skripsi_19101152610088_TAMA SUCI RAHMADANI_Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Kepolisian merupakan bagian dari sistem pemerintahan negara yang melibatkan banyak informasi dalam pengambilan keputusan. Setiap instansi dituntut untuk selalu profesional dalam menjalankan organisasinya, sehingga dapat meningkatkan mutu pelayanan masyarakat. Dalam menilai kinerja anggota, kepolisian telah membuat Penilaian Kinerja yang meliputi kepemimpinan, jaringan sosial, komunikasi, pengendalian emosi, integritas, pelayanan dan kualitas kerja. Untuk melakukan perhitungan Simple Multi Attribute Rating Technique (SMART) dalam kasus ini dilakukan dengan mencari alternatif terbaik bedasarkan 7 kriteria yang telah ditentukan. Kesimpulan hasil penelitian ini adalah suatu Sistem Pendukung Keputusan menggunakan metode SMART dapat digunakan untuk proses evaluasi kinerja kepolisian berdasarkan bobot dan kriteria yang sudah ditentukan dan dapat membantu serta mempermudah pengambilan keputusan dalam evaluasi kinerja kepolisian pada Polsek Tanjung Baru.. Kata kunci: Evaluasi, Sistem Pendukung Keputusan, SMART.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: 0 Research > Ilmu Komputer
0 Research > Ilmu Komputer > Sistem Informasi
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Ilmu Komputer
Depositing User: Ryan Ariadi A.Md
Date Deposited: 22 Oct 2024 03:51
Last Modified: 22 Oct 2024 03:51
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/12088

Actions (login required)

View Item View Item